Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Minarni Dkk Sempat Merasa Terlupakan Setelah Pertama Kali Raih Piala Uber pada 1975...

Kompas.com - 24/05/2018, 12:30 WIB
Inggried Dwi Wedhaswary,
Mela Arnani

Tim Redaksi

Kompas TV Sektor ganda putra akan menjadi tumpuan Indonesia untuk mendulang poin di gelaran Piala Thomas 2018.

Pasangan ganda putri Indonesia, Minarni Sudaryanto-Regina Masli, menentukan kemenangan tim Indonesia saat itu.

Mereka mengalahkan Jepang, setelah menundukkan Hiroe Yuki-Mika Ikeda dengan perolehan nilai 15-8 dan 15-11.

Sebelumnya, pasangan Minarni-Regina secara gemilang mengalahkan juara ganda putri All England tahun 1972-1973, Etsuko Takenaka-Machiko Aizawa dengan skor 15-6, 6-15, dan 15-9.

Theresia Widiastuty-Imelda Wigoena

Pasangan Theresia Widiastuty-Imelda Wigoena menaklukkan pasangan Jepang Hiroe Yuki-Mika Ikeda dengan skor 15-4 dan 15-9.

Pasangan Tuty-Imelda juga menundukkan pasangan Takenaka-Aizawa dengan skor 17-14 dan 15-0.

Selain ganda putri, sektor tunggal putri juga memberikan sumbangannya untuk kemenangan Indonesia.

Theresia Widiastuty

Pemain tunggal Theresia Widiastuty melawan Hiroe Yuki, yang pernah menjadi juara All England 1975.

Pada awal pertandingan, dengan cepatnya Tuty ketinggalan 0-5. Setelah tertinggal semakin jauh yakni 6-0, Tuty mulai menyerang dengan gerak tipu dan smash yang dilakukan secara bertubi-tubi.

Dalam waktu yang cukup singkat, Tuty berhasil membalikkan keadaan dan meraih kemenangan dua set dengan skor 11-7 dan 11-1.

Taty Sumirah

Taty Sumirah juga turut andil dalam kemenangan tim Uber Cup pertama kalinya ini. Dengan permainan agresifnya, ia berhasil mengalahkan Atsuko Tokuda dengan skor 11-5 dan 11-2.

Utami Dewi

Utami Dewi yang turut mewakili tunggal putri Indonesia kalah dari Noriko Nakayama dengan skor 5-11 dan 3-11.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com