Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Megatarung Pacquiao-Mayweather Kemungkinan di Dubai

Kompas.com - 04/12/2014, 09:27 WIB

MANILA, KOMPAS.com — Sekelompok pemodal dari Uni Emirat Arab berminat menggelar megatarung dekade ini antara Manny Pacquiao dan Floyd Maywather Jr di Dubai pada 2015.

Untuk mewujudkan keinginan tersebut, kelompok pemodal ini menyediakan dana hingga 200 juta dollar AS (sekitar Rp 250 miliar) untuk pertarungan pada Mei 2015.

Juru bicara kelompok ini, M Akbar Muhammad, memberi penjelasan kepada boxingscene.com. "Saya diminta kelompok ini untuk mewujudkan pertarungan yang sudah lama ditunggu seluruh dunia."

"Tak diragukan, kedua petinju akan mendapatkan penghasilan terbesar dalam karier mereka. Kami juga ingin menjadi bagian dari ambisi Mayweather untuk mencatat rekor bertarung 50-0 dengan bertarung di mana pun," ungkapnya.

Selain Dubai, dua tempat yang juga diunggulkan menjadi lokasi pertarungan adalah Las Vegas, yang merupakan kandang Mayweather Jr. Namun, buat Pacquiao, kandangnya saat ini adalah Makau, tempat dua pertarungannya yang terakhir, termasuk saat mengalahkan petinju AS, Chris Algieri, November lalu.

Setelah kemenangan menghadapi Algieri, Pacquiao mengaku sangat ingin bertemu dengan Mayweather dan meminta petinju AS tersebut menghadapi dirinya di atas ring dan berhenti berkicau di media sosial. "Jangan terus menantang di Instagram dan ayo naik ke atas ring! #TBE #TheBestExcuses."

Istilah yang terakhir ini untuk menyebut orang yang suka mencari alasan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Timnas Indonesia
PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

Liga Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Timnas Indonesia
Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Badminton
Hasil Lengkap Liga 1: RANS Nusantara Jadi Tim Terakhir yang Degradasi

Hasil Lengkap Liga 1: RANS Nusantara Jadi Tim Terakhir yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persija Vs PSIS 2-1, Macan Kemayoran Sukses Menang di Kandang

Hasil Persija Vs PSIS 2-1, Macan Kemayoran Sukses Menang di Kandang

Liga Indonesia
Hasil PSS Vs Persib, Maung Bandung Kalah, Super Elja Selamat

Hasil PSS Vs Persib, Maung Bandung Kalah, Super Elja Selamat

Liga Indonesia
Kiper Keturunan Belanda Maarten Paes Resmi Jadi WNI

Kiper Keturunan Belanda Maarten Paes Resmi Jadi WNI

Liga Indonesia
Irak Yakin Bisa Kalahkan Timnas Indonesia demi Olimpiade Paris

Irak Yakin Bisa Kalahkan Timnas Indonesia demi Olimpiade Paris

Timnas Indonesia
Bayern Vs Madrid, Satu Paket yang Diperlukan untuk Singkirkan El Real

Bayern Vs Madrid, Satu Paket yang Diperlukan untuk Singkirkan El Real

Liga Champions
Rizky Ridho Melakukan Pelanggaran Serius

Rizky Ridho Melakukan Pelanggaran Serius

Timnas Indonesia
Eks Wasit FIFA Jelaskan Alasan Gol Timnas U23 Indonesia Dianulir

Eks Wasit FIFA Jelaskan Alasan Gol Timnas U23 Indonesia Dianulir

Timnas Indonesia
Kejuaraan Atletik Asia U20, Atlet Muda Indonesia Torehkan Prestasi

Kejuaraan Atletik Asia U20, Atlet Muda Indonesia Torehkan Prestasi

Liga Indonesia
PSM Vs RANS, Tavares Ingin Tutup Musim dengan Happy Ending

PSM Vs RANS, Tavares Ingin Tutup Musim dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Justin Hubner Merasa Kecewa Terhadap Wasit Shen Yinhao

Justin Hubner Merasa Kecewa Terhadap Wasit Shen Yinhao

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com