Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ahsan/Hendra Berpeluang Hadapi Angga/Rian di Babak Awal Kejuaraan Dunia

Kompas.com - 15/08/2014, 12:22 WIB
Kontributor Olahraga, Norma Gesita

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, yang merupakan ganda putra terkuat Indonesia saat ini, berpeluang menghadapi yunior mereka, Angga Pratama/Rian Agung Saputro, pada babak ketiga Kejuaraan Dunia 2014 yang akan berlangsung di Kopenhagen, Denmark, 25-31 Agustus mendatang.

Sama-sama menjadi unggulan pada turnamen kali ini, kedua ganda Indonesia tersebut akan melawan pemain kualifikasi pada babak pertama. Jika lolos ke babak kedua, Ahsan/Hendra akan menghadapi pemenang antara Wannawat Ampunsuwan/Patiphat Chalardchaleam (Thailand) dan pemain kualifikasi. Sementara Angga/Rian berpeluang bertemu pemenang antara Mads Conrad-Petersen/Mads Pieler Kolding (Denmark) dan Vladimir Ivanov/Ivan Sozonov (Rusia).

Dalam rekor pertemuan, kedua ganda tersebut masing-masing telah mengantongi satu kemenangan. Ahsan/Hendra menang telak (21-15, 21-10) di Malaysia Terbuka 2013. Kemudian, Angga/Rian berhasil menyamakan rekor berkat kemenangan 22-20, 21-19 di Australia Terbuka 2013.

Tak hanya ganda nomor satu dan dua Indonesia tersebut yang mungkin berhadapan di babak awal, Gideon Markus Fernaldi/Markis Kido dan Berry Angriawan/Ricky Karanda Suwardi juga mengalami nasib yang sama. Jika sama-sama lolos ke babak kedua, mereka akan saling berhadapan untuk merebut satu posisi di babak ketiga.

Pasangan yunior-senior, Gideon/Kido, akan melawan pasangan kualifikasi pada babak pertama. Sementara Berry/Ricky akan menghadapi ganda Kanada, Adrian Liu/Derrick Ng.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Real Madrid Pesta Juara LaLiga: Kacamata dan Cerutu Ancelotti, Asa di Liga Champions

Real Madrid Pesta Juara LaLiga: Kacamata dan Cerutu Ancelotti, Asa di Liga Champions

Liga Spanyol
Championship Series Liga 1: Fakta Head to Head Bali United Vs Persib

Championship Series Liga 1: Fakta Head to Head Bali United Vs Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Championship Series Liga 1 Bali United Vs Persib, Borneo Vs Madura United

Jadwal Siaran Langsung Championship Series Liga 1 Bali United Vs Persib, Borneo Vs Madura United

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Setan Merah Tumbang, Ten Hag Soroti Krisis Pemain

Man United Vs Arsenal: Setan Merah Tumbang, Ten Hag Soroti Krisis Pemain

Liga Inggris
Hasil-Klasemen Liga Italia: Juventus Tertahan Salernitana, Atalanta 2-1 AS Roma

Hasil-Klasemen Liga Italia: Juventus Tertahan Salernitana, Atalanta 2-1 AS Roma

Liga Italia
Man United Kalah dari Arsenal, Rooney dan Keane Berbicara

Man United Kalah dari Arsenal, Rooney dan Keane Berbicara

Liga Inggris
Man United Kalah dari Arsenal, Atap Old Trafford Bocor dan Muncul Air Terjun

Man United Kalah dari Arsenal, Atap Old Trafford Bocor dan Muncul Air Terjun

Liga Inggris
Klasemen Premier League Usai Kemenangan Arsenal Atas Man United

Klasemen Premier League Usai Kemenangan Arsenal Atas Man United

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Arsenal 0-1, The Gunners Bawa Perebutan Gelar ke Pekan Terakhir

Hasil Man United Vs Arsenal 0-1, The Gunners Bawa Perebutan Gelar ke Pekan Terakhir

Liga Inggris
Babak Pertama Man United Vs Arsenal, Gol Trossard Jadi Pemisah

Babak Pertama Man United Vs Arsenal, Gol Trossard Jadi Pemisah

Liga Inggris
Line Up Big Match Premier League Man United Vs Arsenal

Line Up Big Match Premier League Man United Vs Arsenal

Liga Inggris
Ditabrak di Lintasan Spa-Francorchamps, Sean Gelael Kesal

Ditabrak di Lintasan Spa-Francorchamps, Sean Gelael Kesal

Sports
Link Live Streaming Man United Vs Arsenal, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Man United Vs Arsenal, Kickoff 22.30 WIB

Liga Inggris
Klasemen MotoGP Usai GP Perancis 2024, Martin Ungguli Juara Dunia

Klasemen MotoGP Usai GP Perancis 2024, Martin Ungguli Juara Dunia

Motogp
PSSI Tak Ingin Menganaktirikan Sepak Bola Putri, Kompetisi Bergulir 2026

PSSI Tak Ingin Menganaktirikan Sepak Bola Putri, Kompetisi Bergulir 2026

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com