Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penonton Bisbol Tewas Terhantam Bola

Kompas.com - 06/02/2019, 00:36 WIB
Tjahjo Sasongko

Penulis

LOS ANGELES, Kompas.com- Seorang wanita tua tewas di rumah sakit setelah kepalanya terhantam bola bisbol saat menyaksikan Los Angeles Dodgers bertanding Agustus tahun lalu. Ini merupakan kematian pertama pada penonton Liga Bisbol Utama (MLB) selama 50 tahun.

Linda Goldbloom, 79 tewas pada 29 Agustus tahun lalu. Namun peristiwa ini luput dari perhatian.

ESPN menyebutkan Goldbloom terkena hantaman bola saat datang ke stadion pada 25 Agutus menyaksikan Dodgers yang menghadapi San Diego Padres.

Akibat hantaman ini ia dilarikan ke rumah skait, namun meninggal dunia empat hari kemudian dengan cedera kepala yang parah.

Pihak Los Angeles Dodgers tidak langsung mengumumkan peristiwa ini namun sekarang baru memberi pernyataan publik melalui ESPN. "Kami sangat sedih dengan kecelakaan tragis yang mengakibtakan meninggalnya Nyonya Goldbloom," demikian pernyataan tertulis Dodgers.

"Masalah ini telah diselesaikan antara pihak Dodgers dengan keluarga Goldbloom," lanjutan pernyataan tersebut.

Kejadian kematian penggemar ini bukan yang pertama di lapangan bisbol. Pada 1970, juga di stadion milik Dodger, seorang remaja pria berusia 14 tahun  juga tewas terkena bola.

Pihak MLB selama bertahun-tahun telah berusaha mengurangi risioko buat penonton dengan memasang jaring  di sekeliling lapangan dan selalu mengedukasi penonton tentang bahayanya terkena bola.

Menurut ESPN, Linda Goldbloom menonton pertandingan Dodgers malam itu bersama suaminya, Erwin untuk merayakan hari jadi perkawinan mereka yang ke 59.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Liga Lain
Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Liga Spanyol
Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Liga Indonesia
Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Timnas Indonesia
Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Badminton
Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Liga Inggris
Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Internasional
Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Badminton
Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Liga Lain
Pemain Terlupakan Man City Bisa Dapat Medali Juara Premier League

Pemain Terlupakan Man City Bisa Dapat Medali Juara Premier League

Liga Inggris
Kata Manajer Tim Terkait Ujian Madura United di Championship Series Liga 1

Kata Manajer Tim Terkait Ujian Madura United di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Resmi Diluncurkan, Honor of Kings Gelar Turnamen Esport

Resmi Diluncurkan, Honor of Kings Gelar Turnamen Esport

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com