Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

MotoGP Australia, Vinales Akhiri Paceklik Yamaha, Marquez Gagal Finis

Kompas.com - 28/10/2018, 13:17 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Pebalap Movistar Yamaha, Maverick Vinales, keluar sebagai juara balapan MotoGP Australia, Minggu (28/10/2018).

Kemenangan Vinales ini membuat Yamaha mengakhiri paceklik kemenangan sejak Juni 2017.

Terakhir kali Yamaha juara adalah ketika Valentino Rossi menjadi yang tercepat di MotoGP Belanda tahun lalu.

Pada balapan kali ini, Rossi harus puas berada di posisi keenam.

Menyusul di belakang Vinales terdapat pebalap Suzuki Ecstar, Andrea Iannone, di urutan kedua, dan pebalap Ducati, Andrea Dovizioso, di podium terakhir (peringkat ketiga).

Sementara itu, nasib naas diterima juara dunia musim 2018, Marc Marquez (Repsol Honda).

Pebalap asal Spanyol itu tidak bisa melanjutkan balapan seusai terlibat insiden dengan Johan Zarco (Yamaha Tech3) di lap keenam.

Baca Juga: Hasil & Klasemen Moto2 GP Australia 2018 - Bagnaia Melempem, Pebalap KTM Tampil Digdaya di Phillip Island

Motor Zarco menyenggol bagian belakang motor Marquez saat keduanya memasuki tikungan satu.

Selepas insiden tersebut, motor Marquez mengalami gangguan yang memaksanya masuk ke paddock di lap ketujuh.

Zarco sendiri langsung tidak bisa melanjutkan balapan karena terjatuh.

Setelah itu, Vinales mampu memanfaatkan keadaan dengan merangsek masuk ke barisan depan hingga berhasil mengambil posisi terdepan.

Vinales tidak mampu terkejar oleh para pebalap lain yang berada di belakang. (Samsul Ngarifin)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Internasional
Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Sports
Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com