Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

LeBron James Dapat Jersey Lakers Nomor 23

Kompas.com - 10/07/2018, 18:31 WIB
Tjahjo Sasongko

Penulis


LOS ANGELES, Kompas.com - Bintang NBA, LeBron James menandatangani kontrak senilai 154 juta dolar AS dengan klub Los Angeles Lakers, Senin (09/07/2018) yang disebut sebagai langkah besar oleh pihak Lakers.

Presiden Lakers, Earvin Magic Johnson memuji keputusan LeBron untuk bergabung dengan mereka. LeBron akan memperkuat Lakers untuk empat tahun ke depan.

Agen LeBron, The Klutch Sports Group memastikan kesepakatan tersebut, sembari menyebut mantan pemain Cleveland Cavaliers tersebut sduah setuju untuk pindah per 1 Juli lalu.

LeBron membawa Cavaliers meraih gelar juara NBA pada 2016 lalu, sekaligus  menjadi gelar juara  olahraga nasional pertama buat  Cleveland sejak 1964. Namun LeBron mengalami kekalahan dalam 3 dari 4 pertemuan dengan Golden State Warriors di final NBA. Sebelumnya ia mengalami kekalahan saat memperkuat Miami Hdeat.

Lakers men-tweet gambar LeBron yang mengenakan jersey Lakers lengkap dengan nomor 23 dengan latar belakang gambar kota Los Angeles serta tulisan,"Raja (the King) telah tiba."

"Hari ini merupakan hari besar buat organisasi Lakers dan para pendukung Lakers menyambut LeBron James yang pernah meraih juara NBA tiga kali dan empat kali menjadi pemain terbaik NBA," kata Earvin Magic Johnson.

"LeBron merupakan pribadi yang istimewa. Ia merupakan pemain terbaik dunia. Ia suka bersaing dan merupakan pemimpin yang mengesankan di lapangan dan selalu mengejar kemenangan dan mendukung rekan-rekannya. Para pemain Lakers akan menyambut baik seorang rekan tim yang pernah lolos dalam 9 final NBA."

Bagi Magic, datangnya LeBron merupakan awal dari kebangkitan Lakers untuk mampu kembali lolos ke babak playoff, bahkan babak final NBA.

Los Angeles telah menjadi juara NBA pada 1948 sejak masih bernama Minneapolis Lakers. Klub ini pernah diperkuat nama-nama legendaeis da;lam sejarah NBA sejak Elgin baylor, Jerry West, Kareem Abdul-Jabbar, Earvin Magic Johnson, Shaquille O'Neal hingga Kobe Bryant.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Timnas Indonesia
Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Liga Inggris
FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

Timnas Indonesia
Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com