Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Lengkap All England 2017, Indonesia Raih Satu Gelar

Kompas.com - 13/03/2017, 06:46 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

KOMPAS.com - Perhelatan turnamen bulu tangkis bergengsi, All England 2017, telah usai pada Minggu (12/3/2017).

Indonesia berhasil meneruskan tradisi juara melalui pasangan ganda putra, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya.

Pada babak final, Marcus/Kevin menaklukkan pasangan asal China, Li Junhui/Liu Yuchen dengan skor 21-19, 21-14, di Barclaycard Arena, Birmingham, Inggris, Minggu.

Bagi Marcus/Gideon, ini merupakan gelar perdana mereka di All England.

Kemenangan Marcus/Kevin ini sekaligus membuat Indonesia menyamai prestasi pada All England tahun lalu ketika meraih satu gelar lewat pasangan ganda campuran Praveen Jordan/Debby Santoso.

"Bisa juara di sini benar-benar luar biasa. Ini merupakan salah satu impian saya, bisa juara di sini," kata Kevin setelah pertandingan, seperti dikutip dari Juara.net, Minggu.

Sementara itu, pada sektor tunggal putra, pebulu tangkis asal Malaysia, Lee Chong Wei, berhasil meraih gelar juara All England untuk kali keempat pasca-menang atas Shi Yuqi (China) pada partai final.

Dia sukses memetik kemenangan dengan skor 21-12, 21-10, dalam durasi 45 menit.

Adapun distribusi gelar-gelar untuk All England tahun ini terbagi ke lima negara, yakni Indonesia (ganda putra), China (ganda campuran) Korea Selatan (ganda putri), Malaysia (tunggal putra), dan Taiwan (tunggal putri).

Berikut ini hasil lengkap final All England 2017, Minggu:

Ganda putra

Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo (Indonesia) vs Li Junhui/Liu Yuchen (China) 21-19, 21-14

Ganda putri

Chang Ye-na/Lee So-hee (Korea Selatan) vs Kamilla Rytter Juhl/Christinna Pedersen (Denmark) 21-18, 21-13

Tunggal putra

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Sprint Race MotoGP Perancis: Jorge Martin Menang, Disusul Marquez dan Vinales

Hasil Sprint Race MotoGP Perancis: Jorge Martin Menang, Disusul Marquez dan Vinales

Motogp
Klasemen Liga Inggris: Man City Geser Arsenal, Singkirkan Liverpool

Klasemen Liga Inggris: Man City Geser Arsenal, Singkirkan Liverpool

Liga Inggris
Klasemen Liga Italia: Milan dan Inter Pesta Gol, Bologna Salip Juventus

Klasemen Liga Italia: Milan dan Inter Pesta Gol, Bologna Salip Juventus

Liga Italia
Hasil AC Milan Vs Cagliari 5-1: Pulisic Cetak Dwigol, Rossoneri Perkasa

Hasil AC Milan Vs Cagliari 5-1: Pulisic Cetak Dwigol, Rossoneri Perkasa

Liga Italia
Hasil Granada Vs Real Madrid 0-4, Messi dari Turki dan Brahim Diaz Jadi Bintang

Hasil Granada Vs Real Madrid 0-4, Messi dari Turki dan Brahim Diaz Jadi Bintang

Liga Spanyol
Hasil Forest Vs Chelsea 2-3, The Blues di Jalur Antarklub Eropa

Hasil Forest Vs Chelsea 2-3, The Blues di Jalur Antarklub Eropa

Liga Inggris
Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Liga Inggris
Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Sports
Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Liga Indonesia
Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Liga Inggris
Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Liga Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com