Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pembukaan Peparnas 2016 Penuh Haru

Kompas.com - 16/10/2016, 09:17 WIB

Sebagai pembawa obor terakhir, mereka berdua bergerak menuju kaldron, dengan posisi Deden mendorong kursi roda yang dinaiki Joko.

Ketika sampai di hadapan kaldron, terjadi dialog yang mengharukan, mengingat mereka harus meniti tangga sampai puncak untuk menyalakan api.

Kedua atlet Jawa Barat ini memutuskan untuk saling bahu-membahu agar bisa meniti anak tangga tersebut. Joko akhirnya digendong sambil memandu Deden yang tak bisa melihat, tetapi memiliki fisik yang sempurna.  

Kerja sama Joko dan Deden membuahkan hasil. Keduanya berhasil mencapai puncak tangga dan Joko yang membawa obor langsung menyalakan api kaldron dengan disambut tepuk tangan satu stadion. 

Saking harunya, tidak sedikit pengunjung menitikkan air mata.   

Ketua PB PON dan Peparnas 2016 Ahmad Heryawan mengaku sangat terkesan dengan prosesi penyalaan api kaldron Peparnas ini. Ia tidak menyangka bahwa api itu dilakukan oleh dua orang yang memiliki keterbatasan fisik.

"Tadi saya sangat terkejut sekaligus takjub. Meskipun sederhana, tetapi sangat dramatis dan mengharukan,” ucap Heryawan. 

Menurut dia, prosesi tersebut mengandung makna sangat dalam bagi manusia bahwa dengan kerja sama dan penuh keyakinan, keterbatasan bukan halangan untuk mencapai keberhasilan. (Budi Kresnadi) 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sorotan untuk Wasit Laga Timnas Indonesia di Piala AFF 2024

Sorotan untuk Wasit Laga Timnas Indonesia di Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Respons Shin Tae-yong soal Hasil Drawing ASEAN Cup 2024 Vs Vietnam

Respons Shin Tae-yong soal Hasil Drawing ASEAN Cup 2024 Vs Vietnam

Timnas Indonesia
Alasan Henderson dan Rashford Tak Masuk Skuad Inggris untuk Euro 2024

Alasan Henderson dan Rashford Tak Masuk Skuad Inggris untuk Euro 2024

Internasional
Akses Istimewa Passport Planet Persib Saat Nonton Laga Maung Bandung

Akses Istimewa Passport Planet Persib Saat Nonton Laga Maung Bandung

Liga Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia pada Piala AFF 2024

Jadwal Timnas Indonesia pada Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Fakta Bojan Hodak Empat Kali Final Beruntun, Peluang Juara di Persib

Fakta Bojan Hodak Empat Kali Final Beruntun, Peluang Juara di Persib

Liga Indonesia
Daftar Skuad Inggris untuk Euro 2024: Tanpa Rashford-Henderson, Ada Maguire

Daftar Skuad Inggris untuk Euro 2024: Tanpa Rashford-Henderson, Ada Maguire

Internasional
Toni Kroos Pensiun, Ruang Ganti Real Madrid Terguncang

Toni Kroos Pensiun, Ruang Ganti Real Madrid Terguncang

Liga Spanyol
Toni Kroos Gantung Sepatu Setelah Piala Eropa 2024

Toni Kroos Gantung Sepatu Setelah Piala Eropa 2024

Internasional
Hasil Lengkap Malaysia Masters 2024: Vito ke Babak Utama, Sabar/Reza Tersingkir

Hasil Lengkap Malaysia Masters 2024: Vito ke Babak Utama, Sabar/Reza Tersingkir

Badminton
Kata David Beckham Usai Klopp Pergi dari Liverpool: Luar Biasa...

Kata David Beckham Usai Klopp Pergi dari Liverpool: Luar Biasa...

Liga Inggris
Daftar 34 Pemain Timnas Putri Indonesia untuk Lawan Singapura

Daftar 34 Pemain Timnas Putri Indonesia untuk Lawan Singapura

Timnas Indonesia
Piala AFF 2024, Pelatih Vietnam Sebut Indonesia Kuat, Yakin Menang dan Juara

Piala AFF 2024, Pelatih Vietnam Sebut Indonesia Kuat, Yakin Menang dan Juara

Timnas Indonesia
Respons Media Vietnam Usai Segrup dengan Indonesia di Piala AFF 2024

Respons Media Vietnam Usai Segrup dengan Indonesia di Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Saat Shin Tae-yong Pilih Tak Hadir di Drawing Piala AFF 2024

Saat Shin Tae-yong Pilih Tak Hadir di Drawing Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com