Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kalahkan Nadal, Berrer Catat Kemenangan Terbesar Sepanjang Karier

Kompas.com - 07/01/2015, 08:34 WIB
DOHA, KOMPAS.com - Michael Berrer melangkah ke lapangan untuk menjalani babak pertama Qatar Terbuka, Selasa (6/1/2015), dengan bekal rekor 2-18 saat menghadapi pemain 10 besar dunia. Satu jam 56 menit kemudian, dia mencatat kemenangan terbesar sepanjang karier.

Petenis Jerman tersebut mengalahkan unggulan kedua yang juga juara bertahan, Rafael Nadal, 1-6, 6-3, 6-4.

"Saya membuat kesepakatan dengan istri dan saya diperbolehkan bermain satu tahun lagi, jadi saya sangat menikmati setiap hari dalam tur," jawab Berrer ketika ditanya bagaimana bisa bermain dengan santai.

Berrer harus melewati tiga pertandingan di babak kualifikasi sebelum bertemu Nadal di babak utama. Ini adalah babak utama keduanya di Doha sejak 2008.

"Hari ini saya bermain tanpa banyak tekanan. Jika saya kalah, tidak ada yang akan menyalahkan saya. Semua orang akan berkata, 'Hei, pertandingan yang bagus. Terima kasih. Sampai jumpa'," lanjut pemain yang belum pernah mendapatkan gelar turnamen ATP tersebut.

Petenis Jerman ini memiliki gelar Master di bidang psikologi olahraga. Saat jeda musim, ayah dua anak ini banyak menghabiskan waktu bersama keluarga.

Selanjutnya, Berrer akan menghadapi petenis Kroasia, Ivan Dodig, di babak kedua.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polandia Vs Belanda, Van Dijk Siap Kerja Keras demi Menangi Laga Perdana

Polandia Vs Belanda, Van Dijk Siap Kerja Keras demi Menangi Laga Perdana

Internasional
Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Internasional
Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Liga Italia
Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Internasional
Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Sports
Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Internasional
Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Internasional
Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Internasional
Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Internasional
Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Internasional
Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Internasional
Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Liga Spanyol
Spanyol Vs Kroasia, Kabar Terkini Cedera Alvaro Morata dan Rodri

Spanyol Vs Kroasia, Kabar Terkini Cedera Alvaro Morata dan Rodri

Internasional
Italia Vs Albania: Azzurri Jebol dalam 23 Detik, Gol Tercepat Euro Lahir

Italia Vs Albania: Azzurri Jebol dalam 23 Detik, Gol Tercepat Euro Lahir

Internasional
Hasil Spanyol Vs Kroasia: Sejarah Lamine Yamal, La Roja Menang 3-0

Hasil Spanyol Vs Kroasia: Sejarah Lamine Yamal, La Roja Menang 3-0

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com