Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kejutan! Pebalap Perancis Juara Etape Neraka ITdBI

Kompas.com - 18/10/2014, 21:14 WIB
Kontributor Banyuwangi, Ira Rachmawati

Penulis

BANYUWANGI, KOMPAS.com - Peter Pouly, pebalap Perancis yang tergabung di tim Singha Infinite Cycling Team Thailand, berhasil menjuarai etape ketiga International Tour de Banyuwangi Ijen (ITdBI) 2014, yang terkenal sebagai etape neraka karena memiliki tanjakan kategori hors categorie (HC) alias kategori tanjakan terberat.

Pouly menyelesaikan etape sepanjang 201,7 kilometer ini dari Muncar menuju Paltuding Gunung Ijen, Sabtu (18/10/2014), dalam 6 jam 13 menit 58 detik. Pouly meninggalkan dua pebalap Iran asal tim Pishgaman Yazd, Hossein Askari dan Amir Zargari. Askari tertinggal 51 detik di belakang Pouly, sedangkan Zargari terpaut 1 menit 40 detik.

Kemenangan yang diraih Pouly cukup mengejutkan karena dia mampu mengalahkan raja tanjakan dari Iran yang biasanya menjadi pemenang di rute Ijen.

"Saya tidak menggunakan strategi, saya hanya tidak pernah berhenti menggowes di sepanjang rute. Kemenangan ini saya persembahkan untuk istri dan seluruh tim yang telah memberikan semangat untuk menyelesaikan balapan hingga finis," jelas Pouly, usai balapan.

Dengan hasil ini, Pouly berhasil merebut posisi puncak klasemen dengan catatan waktu 13:34:09 dan berhak mengunakan yellow jersey sebagai tanda pimpinan lomba. Dia juga menjadi raja tanjakan.

Untuk kategori pebalap Indonesia, Bambang Suryadi tim ISSI Jatim keluar sebagai pemenang dengan catatan waktu 13:42:11. Sementara green jersey (raja sprint) konsisten dipegang juara etape kedua, Patria Rastra.

Event ITdBI akan berakhir Minggu (19/10/2014). Pebalap akan menjalani etape keempat sepanjang 140,5 kilometer dari Kecamatan Kalibaru dan finis di kantor Pemkab Banyuwangi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up

Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up

Badminton
Malut United Resmi Rekrut Duo Kembar Yakob dan Yance Sayuri

Malut United Resmi Rekrut Duo Kembar Yakob dan Yance Sayuri

Liga Indonesia
Kembangkan Basket di Indonesia, 3 Misi Beavers Hadirkan Kompetisi

Kembangkan Basket di Indonesia, 3 Misi Beavers Hadirkan Kompetisi

Sports
Polandia Vs Belanda, Van Dijk Siap Kerja Keras demi Menangi Laga Perdana

Polandia Vs Belanda, Van Dijk Siap Kerja Keras demi Menangi Laga Perdana

Internasional
Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Internasional
Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Liga Italia
Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Internasional
Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Sports
Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Internasional
Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Internasional
Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Internasional
Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Internasional
Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Internasional
Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Internasional
Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com