Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Yao Ming Inginkan Sekolah Utamakan Olah Raga

Kompas.com - 29/08/2012, 09:45 WIB

BEIJING, Kompas.com - Icon bola basket China, Yao Ming meminta sekolah-sekolah di negaranya memberi perhatian lebih terhadap perkembangan olah raga dalam pendidikan mereka.

Menurut mantan pemain klub NBA, Houston Rockets ketidakpedulian sekolah terhadap perkembangan olah raga menjadi salah satu andil yang memungkinkan stagnasi perkembangan olah raga China.

"Pengajaran olah raga di sekolah negara kita sangat terbelakang," kata Yao yang telah pensiun sebagai pemain ini.  "Kita harus memulainya dan  menempatkan pendidikan olah raga lebih dari sekadar membuat pelajar bugar."

Yao Ming mendirikan yayasan  yang bergerak di bidang pengembangan bola basket di kalangan pelajar sekolah dasar China. Untuk itu, Yao Ming kerap datang ke sekolah-sekolah untuk mencarai bibit berbakat.

"Perkembangan aktivitas olah raga di sekolah-sekolah China sangat kecil," katanya.  "Olah raga masih ditempatkan sebagai bidang yang berada di bawah bidang pengajaran yang lain."

Yayasan bentukan Yao Ming berusaha mengembangkan bola basket dengan  meningkatkan pembangunan sarana olah raga mau pun pelatihan para guru olah raga di sekolah-sekolah.

Para pelajar sekolah di China menghadapi hal serupa dengan Indonesia dengan adanya tes ujian masuk  sekolah lanjutan mau pun perguruan tinggi yang berat dan menjadi satu-satunya impian.

Yao Ming menginginkan pendidikan China mengambil contoh pendidikan di Amerika. "Saat mengenang sekolah dasar, pertama-tama saya terkenang taman bermain," katanya.

Ia mendirikan yayasannya setelah bencana gempa di Sichuan pada 2008 lalu. Ia telah mendirikan 14 sekolah di sekitar lokasi bencana dan menyumbangkan peralatan olah raga seperti bola, raket dan basket bersama buku-buku pelajaran.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Liga Lain
Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Liga Indonesia
VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

Liga Indonesia
Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Badminton
PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

Timnas Indonesia
Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Liga Italia
Alasan Ten Hag Yakin Akan Bertahan di Manchester United

Alasan Ten Hag Yakin Akan Bertahan di Manchester United

Liga Inggris
Menilik Statistik Perjuangan Timnas U23 Indonesia di Piala Asia-Playoff Olimpiade

Menilik Statistik Perjuangan Timnas U23 Indonesia di Piala Asia-Playoff Olimpiade

Timnas Indonesia
Exco PSSI Ungkap Reaksi Ernando Ari soal Marteen Paes

Exco PSSI Ungkap Reaksi Ernando Ari soal Marteen Paes

Timnas Indonesia
Championship Series: Hindari Sanksi Komdis, Persib Imbau Bobotoh

Championship Series: Hindari Sanksi Komdis, Persib Imbau Bobotoh

Liga Indonesia
Timnas U17 Putri Indonesia Jalani Hal Penting dan Dasar Jelang Vs Korea Utara

Timnas U17 Putri Indonesia Jalani Hal Penting dan Dasar Jelang Vs Korea Utara

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Ten Hag Tak Menyesal Sedetik Pun Latih MU

Man United Vs Arsenal, Ten Hag Tak Menyesal Sedetik Pun Latih MU

Liga Inggris
Opsi Persib Perpanjang Kontrak Pelatih Bojan Hodak, Durasi Panjang…

Opsi Persib Perpanjang Kontrak Pelatih Bojan Hodak, Durasi Panjang…

Liga Indonesia
Al Hilal Juara Liga Arab Saudi, Tak Terkalahkan, Sisihkan Al Nassr-Ronaldo

Al Hilal Juara Liga Arab Saudi, Tak Terkalahkan, Sisihkan Al Nassr-Ronaldo

Liga Lain
Perundungan Siber Suporter Sepak Bola Indonesia dan Peran Penting PSSI

Perundungan Siber Suporter Sepak Bola Indonesia dan Peran Penting PSSI

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com