Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ingin Jadi Tuan Rumah Olimpiade 2032, Brisbane Harus Punya Ini

BRISBANE, KOMPAS.com - Andaikan menjadi tuan rumah Olimpiade musim panas 2032, Brisbane, ibu kota negara bagian Queensland di Australia, harus mempunyai sarana transportasi yang luas.

Psalnya, sebagaimana warta laman antaranews.com, hari ini, Brisbane harus terhubung pula dengan kota-kota terdekat, khususnya di Queensland Tenggara (SEQ) sebagai penyelenggara seluruh kegiatan Olimpiade tersebut.

Saat ini, pihak terkait di Brisbane tengah melakukan studi kelayakan untuk mempersiapkan diri mengikuti penawaran sebagai tuan rumah Olimpiade 2032.

Hal itu mengemuka setelah Presiden Komite Olimpiade Internasional (IOC) Thomas Bach bertemu dengan Wali Kota Brisbane Adrian Schrinner dan Ketua Dewan Wali Kota Queensland yang menugaskan studi kelayakan.

Hingga kini, memang studi kelayakan itu belum mendapatkan dukungan dari pemerintah negara bagian dan federal untuk penawaran resmi.

"Sekarang tergantung pada pemerintah Australia untuk mengambil keputusan dan menentukan apakah mereka ingin menindaklanjuti proyek ini," kata Thomas Bach.

https://olahraga.kompas.com/read/2019/05/06/17333218/ingin-jadi-tuan-rumah-olimpiade-2032-brisbane-harus-punya-ini

Terkini Lainnya

Shin Tae-yong Optimistis Indonesia Tumbangkan Irak

Shin Tae-yong Optimistis Indonesia Tumbangkan Irak

Timnas Indonesia
AFC Sebut Justin Absen, Tangan Kanan STY Membantah

AFC Sebut Justin Absen, Tangan Kanan STY Membantah

Timnas Indonesia
Kata Pelatih Irak soal Kekuatan Indonesia di Piala Asia U23

Kata Pelatih Irak soal Kekuatan Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Liga Indonesia
Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Sports
Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke