Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Khabib Sebut McGregor Hanya Membual Soal Pensiun

MOSKWA, Kompas.com - Petarung bebas Rusia, Khabib Nurmagomedov menyebut pernyataan petarung pesaingnya, Conor McGregor untuk pensiun sebagai atlet hanyalah bualan belaka.

Pekan lalu, McGregor menyebut tidak ingin lagi meneruskan karirnya sebagai atlet tarung bebas.  Namun Nurmagomedov yang pernah mengalahkan McGregor pada Oktober 2018 lalu tidak percaya dengan ucapan McGregor.

Saat berkunjung ke Universitas Plekhanov Moskwa, Selasa (02/04/20-19), Nurmagomedov mengatakan bahwa kemungkinan McGregor tak mencapai kata sepakat tentang kontraknya dengan UFC, jadi  tampaknya UFC akan kehilangan petarung asal Irlandia tersebut.

"Saya tak yakin ia akan mundur," kata Nurmagomedov.  Pada April 2016, McGregor juga menyatakan akan pensiun namun meralatnya dua hari kemudian dan kembali bertarung di ajang UFC.

McGregor tak pernah menang sejak mengalahkan Eddie Alvarez pada November 2016  untuk meraih gelar juara di dua kelas sekaligus. Namun ia kemudian kalah saat menghadapi petinju Floyd Maywaether Jr pada Agustus 2017 dan kalah lagi dari Nurmagomedov pada Oktober 2018.

Nurmagomedov sendiri mengatakan ingin bertarung lagi pada September 2019 setelah masa skorsingnya dari Komisi Atletik Nevada berakhir. Ia dijatuhi larangan bertarung selama 9 bulan setelah terlibat perkelahian massal usai kemenangannya atas McGregor.

Sementara McGregor dijatuhi larangan bertarung selama enam bulan yang akan berakhir pada Sabtu pekan ini. McGregor mengatakan tak ingin bertarung lagi di UFC.

Nurmagomedov mengatakan tak ingin bertarung dulu sampai masa hukuman dua petarung Rusia lainnya yang dijatuhi hukuman dalam kasus yang sama berakhir. Abubakar Nurmagomediov dan Zubhaira Tukhugov dijatuhi hukuman larangan bertarung karena dianggap terlibat dalam  perkelahian massal tersebut.

https://olahraga.kompas.com/read/2019/04/03/23553718/khabib-sebut-mcgregor-hanya-membual-soal-pensiun

Terkini Lainnya

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke