Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Manfaatkan Waktu Singkat, Kepala Bekraf Mengaku Tetap Berolahraga

JAKARTA, KOMPAS.com - Meski cuma memanfaatkan waktu singkat pada sepanjang kesibukannya, Kepala Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) Triawan Munaf mengaku tetap berolahraga.

"Iya, sekarang saya enggak bisa olahraga seperti dulu lagi," tutur salah satu pembicara pada peluncuran Goifex 2019, pada Selasa (19/2/2019) ini.

Dalam kesempatan itu, lelaki kelahiran Bandung 26 November 1958 itu kembali menegaskan bahwa olahraga harus menjadi kebiasaan baik masyarakat.

Lebih lanjut, Triawan mengatakan, sehari-hari, kini, dirinya tetap berolahraga ringan semisal push up atau mengangkat barbel.

"Ini kan olahraga di tempat ya," kata bapak tiga anak ini.

"Sebelum mandi (pagi) ya saya push up dulu. Harus itu mah," ujar sepupu dari musisi Fariz Rustam Munaf ini.

"Sehari ya olahraga 15 menit-lah lamanya," imbuh Triawan yang sejak 2005 memegang keanggotaan seumur hidup pada sebuah pusat latihan kebugaran ini.

Sementara, Triawan juga melakukan olahraga di luar ruangan.

"Jalan kaki keliling kompleks. Itu ya tiga kali seminggu saja," pungkas mantan personel grup musik Indonesia, Giant Step, ini.

(Baca: Cari Keringat di Akhir Pekan, di Sini Tempatnya!)

Kegiatan Goifex berlangsung akhir pekan mulai Jumat (22/2/2019) sampai dengan Minggu (24/2/2019) di Balai Sidang Jakarta (JCC), Senayan.

Sepanjang waktu itu, akan ada 68 program kegiatan antara lain Zumba, Ikrar Sehat, fitness, Senam Kesegaran Jasmani (SKJ) 88, live music, martial art, dan lain sebagainya.

Kegiatan sepanjang tiga hari berturut-turut ini pun mematok target total pengunjung hingga 20.000 orang.

Sementara, luasan pameran kali ini mencapai angka 13.000 meter persegi.

Kerja sama

Dina Carol menambahkan, pada 2019, pihaknya meneken kerja sama dengan World Net Exhibition (WNE) Singapura.

Kerja sama itu membuat perhelatan Goifex berkembang tak hanya di Indonesia.

Menurut rencana, tahun ini, Goifex bakal hadir di Malaysia.

"Tahun 2020, Goifex ada di Filipina dan juga selanjutnya di Singapura," kata CEO WNE Rosalind Ng dalam kesempatan tersebut.

https://olahraga.kompas.com/read/2019/02/19/18351728/manfaatkan-waktu-singkat-kepala-bekraf-mengaku-tetap-berolahraga

Terkini Lainnya

Respons Media Vietnam Usai Segrup dengan Indonesia di Piala AFF 2024

Respons Media Vietnam Usai Segrup dengan Indonesia di Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Saat Shin Tae-yong Pilih Tak Hadir di Drawing Piala AFF 2024

Saat Shin Tae-yong Pilih Tak Hadir di Drawing Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Hasil Drawing ASEAN Cup 2024, Timnas Indonesia Segrup dengan Vietnam

Hasil Drawing ASEAN Cup 2024, Timnas Indonesia Segrup dengan Vietnam

Timnas Indonesia
Calvin Verdonk dan Jens Raven Diperkirakan Bisa Bermain di Kualifikasi Piala Dunia

Calvin Verdonk dan Jens Raven Diperkirakan Bisa Bermain di Kualifikasi Piala Dunia

Timnas Indonesia
Brighton Dekati Kieran McKenna untuk Gantikan De Zerbi

Brighton Dekati Kieran McKenna untuk Gantikan De Zerbi

Liga Inggris
Mohamed Salah Beri Sinyal Bertahan di Liverpool, Masih Haus Trofi

Mohamed Salah Beri Sinyal Bertahan di Liverpool, Masih Haus Trofi

Liga Inggris
Kunci Sukses Penerapan VAR di Indonesia Ternyata karena Komunikasi Intens dengan FIFA

Kunci Sukses Penerapan VAR di Indonesia Ternyata karena Komunikasi Intens dengan FIFA

Liga Indonesia
Como 1907, Sentuhan Indonesia dalam Wajah Internasional Serie A

Como 1907, Sentuhan Indonesia dalam Wajah Internasional Serie A

Liga Italia
Link Live Streaming Drawing Piala AFF 2024, Mulai 14.00 WIB

Link Live Streaming Drawing Piala AFF 2024, Mulai 14.00 WIB

Timnas Indonesia
Arne Slot Belajar dari Guardiola, Bisa Hibur Liverpool seperti Klopp

Arne Slot Belajar dari Guardiola, Bisa Hibur Liverpool seperti Klopp

Liga Inggris
Juventus Tahan Bologna, Makna Pelukan Montero dan Thiago Motta

Juventus Tahan Bologna, Makna Pelukan Montero dan Thiago Motta

Liga Italia
Marc Klok Kecewa Tak Masuk Timnas Indonesia, Hormati Shin Tae-yong

Marc Klok Kecewa Tak Masuk Timnas Indonesia, Hormati Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Borneo FC Gagal Kawinkan Gelar, Pesut Etam Butuh Kedalaman

Borneo FC Gagal Kawinkan Gelar, Pesut Etam Butuh Kedalaman

Liga Indonesia
AC Milan Cari Pengganti Pioli, De Zerbi Menarik Hati Usai 'Nopetegui'

AC Milan Cari Pengganti Pioli, De Zerbi Menarik Hati Usai "Nopetegui"

Liga Italia
Alasan Liverpool Perkenalkan Arne Slot sebagai Pelatih, Bukan Manajer

Alasan Liverpool Perkenalkan Arne Slot sebagai Pelatih, Bukan Manajer

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke