Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pacquiao Minta Mayweather Kembali ke Ring Tinju


LAS VEGAS, Kompas.com - Petinju legendaris Filipina, Manny Pacquiao meminta petinju AS, Floyd Mayweather Jr kembali ke atas ring untuk sebuah pertarungan ulang.

Pacquiao yang telah berusia 40 tahun baru saja menaklukkan petinju AS lainnya, Adrien Broner lewat kemenangan  angka mutlak di Las Vegas, Sabtu (Minggu WIB).

Ditanya kemungkinan bertemu kembali dengan Mayweather, Pacquiao hanya berkata pendek,"Suruh dia kembali ke atas ring dan kami akan bertarung lagi. Saya akan menghadapinya jika ia ingin kembali bertinju di atas ring."

Dalam pertarungan pertama kedua petinju di Las Vegas pada 2015 lalu, Mayweather menang angka atas Pacquiao. Pertarungan ini merupakan pertarungan termahal dalam sejarah tinju profesional.

Mayweather sendiri, 42, menyaksikan pertarungan Pacquiao-Broner dari pinggir ring. Namun ia menolak naik ke atas ring saat Pacquiao melontarkan tantangan terhadapnya.

Rencana tarung ulang Pacquiao dan Mayweather  mencuat kembali saat petinju Amerika tersebut melontarkannya pada September tahun lalu. "Tahun ini saya akan kembali menghadapi Manny Pacquiao," kata Mayweather saat itu. "Akan kembali menjadi pertarungan termahal."

Melihat penampilan Pacquiao menghadapi Broner -petinju yang lebih muda 11 tahun- tampaknya tidak berlebihan bila petinju Filipina ini percaya diri akan mampu mengatasi Mayweather.

https://olahraga.kompas.com/read/2019/01/20/23305228/pacquiao-minta-mayweather-kembali-ke-ring-tinju

Terkini Lainnya

Borneo FC Siap Balas Dendam demi Kawinkan Gelar Liga 1 2023-2024

Borneo FC Siap Balas Dendam demi Kawinkan Gelar Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Jelang Dortmund vs Real Madrid, Perut Niklas Sule Membuncit

Jelang Dortmund vs Real Madrid, Perut Niklas Sule Membuncit

Liga Champions
Penambahan Skuad Copa America 2024, Alejandro Garnacho Diuntungkan

Penambahan Skuad Copa America 2024, Alejandro Garnacho Diuntungkan

Internasional
Man City Vs West Ham: Guardiola Terbayang Drama 2022

Man City Vs West Ham: Guardiola Terbayang Drama 2022

Liga Inggris
Liverpool Vs Wolves: Tugas Terakhir Klopp, Selamat Tinggal yang Berat...

Liverpool Vs Wolves: Tugas Terakhir Klopp, Selamat Tinggal yang Berat...

Liga Inggris
Arsenal Vs Everton: Saat Arteta Berharap Bantuan Moyes dan West Ham...

Arsenal Vs Everton: Saat Arteta Berharap Bantuan Moyes dan West Ham...

Liga Inggris
Man City Vs West Ham: Pasukan Guardiola Tiap Detik Harus Sempurna

Man City Vs West Ham: Pasukan Guardiola Tiap Detik Harus Sempurna

Liga Inggris
Persib Vs Bali United: Teco Nyaman, Tak Lagi Main di Lapangan Latihan

Persib Vs Bali United: Teco Nyaman, Tak Lagi Main di Lapangan Latihan

Liga Indonesia
Como 1907 Proyek “1 Miliar Dollar”, Bos Hartono Tak Kejar Gengsi

Como 1907 Proyek “1 Miliar Dollar”, Bos Hartono Tak Kejar Gengsi

Liga Italia
Kevin Sanjaya Pensiun, Kesedihan Besar Oma Gill, Minions Akan Dirindukan

Kevin Sanjaya Pensiun, Kesedihan Besar Oma Gill, Minions Akan Dirindukan

Badminton
Timnas Indonesia Vs Irak: Kick Off Berubah, Permintaan dari Shin Tae-yong

Timnas Indonesia Vs Irak: Kick Off Berubah, Permintaan dari Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kronologi Hari Terakhir Allegri di Juventus: Pimpin Latihan Pagi, Sore Dipecat

Kronologi Hari Terakhir Allegri di Juventus: Pimpin Latihan Pagi, Sore Dipecat

Liga Italia
Ketum PSSI soal Elkan Baggott: Tak Mau Menghakimi, Yakin Nasionalisme Masih Ada

Ketum PSSI soal Elkan Baggott: Tak Mau Menghakimi, Yakin Nasionalisme Masih Ada

Timnas Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Fabregas Tepati Janji Bawa Skuad Liburan

Como Promosi ke Serie A, Fabregas Tepati Janji Bawa Skuad Liburan

Liga Italia
Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke