Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pebasket Amerika Alami Pelecehan Rasial


MILAN, Kompas.com - Atlet bola basket asal AS, Mike James mengaku mengalami pelecehan rasial oleh kepolisian kota Milan ketika ia dan dua temannya tengah berjalan-jalan di kota tersebut.

James, seorang Afro-Amerika yang bermain untuk klub Olimpia Milano mengaku ia dan dua temannya ditodong dengan senjata oleh oknum polisi kota MIlan. Melalui akun  twitter-nyua ia menulis,"saya dan dua teman saya dicegat oleh polisi dan ini terjadi di negara Eropa."

"Polisi menghentikan kami di tengah-tengah sekitar 50 orang yang sedang lalu lalang.  Turun dari mobil, polisi itu meminta saya menunjukkan  tanda identitas," tulis James.

Jurubicara Carabinieri (polisi Italia) membantah melakukan tindak pelecehan rasial. Mereka menyebut hanya melakukan  pemeriksaan rutin. Satu dari tiga oknum polisi menghentikan James sambil membawa sepucuk senjata semi ototmatis M12, sementara dua rekannya membawa pistol.

"Senjata M12 telah kami gunakan selama bertahun-tahun dan masyarakat telah mengetahuinya," kata jurubicara polisi. "Kami meminta ia memperlihatkan surat-surat. Bagi kami ini bukan hal luar biasa dan tidak ada masalah di sini."

Polisi juga menolak disebut memaksa melakukan pemeriksaan di  hadapan  lebih dari 50 pejalan kaki. "Mereka  hanya melintas saat pemeriksaan dijalankan," katanya. Ia juga menyebut  bahwa saat itu polisi juga melakukan pemeriksaan terhadap orang lain.

James, 28,  sebelumnya pernah bermain di liga bola basket NBA bersama Phoenix Suns dan New Orleans Pelicans.

https://olahraga.kompas.com/read/2019/01/07/00051548/pebasket-amerika-alami-pelecehan-rasial

Terkini Lainnya

Brighton Dekati Kieran McKenna untuk Gantikan De Zerbi

Brighton Dekati Kieran McKenna untuk Gantikan De Zerbi

Liga Inggris
Mohamed Salah Beri Sinyal Bertahan di Liverpool, Masih Haus Trofi

Mohamed Salah Beri Sinyal Bertahan di Liverpool, Masih Haus Trofi

Liga Inggris
Kunci Sukses Penerapan VAR di Indonesia Ternyata karena Komunikasi Intens dengan FIFA

Kunci Sukses Penerapan VAR di Indonesia Ternyata karena Komunikasi Intens dengan FIFA

Liga Indonesia
Como 1907, Sentuhan Indonesia dalam Wajah Internasional Serie A

Como 1907, Sentuhan Indonesia dalam Wajah Internasional Serie A

Liga Italia
Link Live Streaming Drawing Piala AFF 2024, Mulai 14.00 WIB

Link Live Streaming Drawing Piala AFF 2024, Mulai 14.00 WIB

Timnas Indonesia
Arne Slot Belajar dari Guardiola, Bisa Hibur Liverpool seperti Klopp

Arne Slot Belajar dari Guardiola, Bisa Hibur Liverpool seperti Klopp

Liga Inggris
Juventus Tahan Bologna, Makna Pelukan Montero dan Thiago Motta

Juventus Tahan Bologna, Makna Pelukan Montero dan Thiago Motta

Liga Italia
Marc Klok Kecewa Tak Masuk Timnas Indonesia, Hormati Shin Tae-yong

Marc Klok Kecewa Tak Masuk Timnas Indonesia, Hormati Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Borneo FC Gagal Kawinkan Gelar, Pesut Etam Butuh Kedalaman

Borneo FC Gagal Kawinkan Gelar, Pesut Etam Butuh Kedalaman

Liga Indonesia
AC Milan Cari Pengganti Pioli, De Zerbi Menarik Hati Usai 'Nopetegui'

AC Milan Cari Pengganti Pioli, De Zerbi Menarik Hati Usai "Nopetegui"

Liga Italia
Alasan Liverpool Perkenalkan Arne Slot sebagai Pelatih, Bukan Manajer

Alasan Liverpool Perkenalkan Arne Slot sebagai Pelatih, Bukan Manajer

Liga Inggris
Daftar Skuad Argentina untuk Copa America 2024: Messi Ada, Tanpa Dybala

Daftar Skuad Argentina untuk Copa America 2024: Messi Ada, Tanpa Dybala

Internasional
Jadwal Malaysia Masters 2024, 3 Wakil Indonesia Beraksi pada Hari Pertama

Jadwal Malaysia Masters 2024, 3 Wakil Indonesia Beraksi pada Hari Pertama

Badminton
Jay Idzes 'Solid dan Konkret', Venezia Libas Palermo, Jaga Asa ke Serie A

Jay Idzes "Solid dan Konkret", Venezia Libas Palermo, Jaga Asa ke Serie A

Liga Italia
Hasil Bologna Vs Juventus 3-3: Drama 6 Gol, Nyonya Bangkit dalam 8 Menit

Hasil Bologna Vs Juventus 3-3: Drama 6 Gol, Nyonya Bangkit dalam 8 Menit

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke