Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Satria Muda Resmikan Roster Baru untuk IBL Pertamax 2018-2019

Skuad Satria Muda tak banyak mengalami perubahan. Sebagian besar wajah lama masih menghiasi klub basket asuhan Youbel Sondakh itu.

Nama-nama seperti Jamarr Andre Johnson, Hardianus Dior Alexandros Lowhorn, Kevin Yonas Sitorus, dan Avan Seputra masih tercantum dalam skuat.

Terhitung hanya ada dua pemain baru yang direkrut Satria Muda yakni Kristian Liem (sebelumnya Stapac Jakarta) dan Kelvin Tirta Sanjaya (diambil dari IBL Draft tahun ini).

Selain itu, Satria Muda juga tak lagi diperkuat Christian Ronaldo Sitepu. Pemain yang akrab disapa Dodo itu telah memutuskan pensiun dari dunia bola basket.

Dengan skuad ini, Youbel Sondakh selaku pelatih mengaku optimistis bisa mempertahankan gelar juara IBL karena timnya tak mengalami perombakan besar.

"Sebenarnya buat kami lebih untung. Chemistry kami dengan dua pemain asing kami, Dior dan Jamarr, sudah lebih bagus dibandingkan tim-tim lain," ujar Youbel.

Berikut ini 17 pemain Satria Muda untuk IBL Pertamax 2018-2019:

1. Christian Gunawan

2. Laurentius Oei

3. Hardianus

4. Vamiga Michel

5. Muhammad Sandy Aziz

6. Audy Bagastyo Arizanugra

7. Muhammad Rixal Falconi

8. Avan Seputra

9. Kevin Sitorus

10. Arki Dikania Wisnu

11. Juan Laurent Kokodiputra

12. Dior Alexandros Lowhorn

13. Muhammad Dhiya'Ulhaq

14. Jamarr Andre Johnson

15. Kristian Liem

16. Kelvin Tirta Sanjaya

17. Gunawan

https://olahraga.kompas.com/read/2018/11/14/22333098/satria-muda-resmikan-roster-baru-untuk-ibl-pertamax-2018-2019

Terkini Lainnya

Hasil Liga Spanyol: Sensasi Sorloth Tahan Madrid, Barca Libas Rayo 3-0

Hasil Liga Spanyol: Sensasi Sorloth Tahan Madrid, Barca Libas Rayo 3-0

Liga Spanyol
Hasil dan Klasemen Akhir Liga Inggris, Man City Juara Musim 2023-2024

Hasil dan Klasemen Akhir Liga Inggris, Man City Juara Musim 2023-2024

Liga Inggris
Hasil Inter Vs Lazio, Gelandang Jepang Cetak Gol, Nerazzurri Tertahan

Hasil Inter Vs Lazio, Gelandang Jepang Cetak Gol, Nerazzurri Tertahan

Liga Italia
Nu Skin Run 10K Diikuti 1.500 Peserta, Dukung Gaya Hidup Sehat

Nu Skin Run 10K Diikuti 1.500 Peserta, Dukung Gaya Hidup Sehat

Sports
Hasil Liverpool Vs Wolves 2-0, Akhir Manis Perpisahan Juergen Klopp...

Hasil Liverpool Vs Wolves 2-0, Akhir Manis Perpisahan Juergen Klopp...

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs Everton: Meski Menang, The Gunners Runner-up Liga Inggris

Hasil Arsenal Vs Everton: Meski Menang, The Gunners Runner-up Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Man City Vs West Ham 3-1, The Citizens Juara Liga Inggris!

Hasil Man City Vs West Ham 3-1, The Citizens Juara Liga Inggris!

Liga Inggris
HT Man City Vs West Ham: Foden Gemilang, The Citizens Unggul 2-1

HT Man City Vs West Ham: Foden Gemilang, The Citizens Unggul 2-1

Liga Inggris
HT Arsenal Vs Everton: The Gunners Tertahan, Kans Juara Menipis

HT Arsenal Vs Everton: The Gunners Tertahan, Kans Juara Menipis

Liga Inggris
Sebelum Tanding Vs Borneo FC, Bus Madura United Dilempari Telur oleh Oknum Suporter

Sebelum Tanding Vs Borneo FC, Bus Madura United Dilempari Telur oleh Oknum Suporter

Liga Indonesia
Pelatih Soroti Ketenangan dan Konsistensi Ana/Tiwi di Final Thailand Open

Pelatih Soroti Ketenangan dan Konsistensi Ana/Tiwi di Final Thailand Open

Badminton
Hasil Borneo Vs Madura United 2-3 (agg. 2-4), Sape Kerrab Vs Persib di Final Liga 1

Hasil Borneo Vs Madura United 2-3 (agg. 2-4), Sape Kerrab Vs Persib di Final Liga 1

Liga Indonesia
Link Live Streaming Liverpool Vs Wolves, Kickoff 22.00 WIB

Link Live Streaming Liverpool Vs Wolves, Kickoff 22.00 WIB

Liga Inggris
Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Kickoff 22.00 WIB

Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Kickoff 22.00 WIB

Liga Inggris
HT Borneo Vs Madura United, Penalti Cadenazzi Bawa Pesut Etam Unggul 2-1

HT Borneo Vs Madura United, Penalti Cadenazzi Bawa Pesut Etam Unggul 2-1

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke