Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bonus Atlet Berasal dari Hal Kurang Bermanfaat, seperti Kunker Pejabat

Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi mengatakan, anggaran tambahan untuk bonus atlet berasal dari kegiatan yang tidak terlalu bermanfaat bagi masyarakat, salah satunya kunjungan kerja pejabat.

"Dana yang belum terserap maupun kegiatan-kegiatan yang tidak berdampak luas pada masyarakat, seperti halnya rapat-rapat, kunjungan-kunjungan, itu dipotong semua untuk pemenuhan bonus itu sendiri," kata Imam Nahrawi di GBK Arena, Senayan, Jakarta, Jumat (12/10/2018).

Menurut Imam, pada awalnya, Kemenpora memperkirakan raihan maksimal medali Indonesia di Asian Para Games adalah 20 emas, 50 perak, dan 50 perunggu. Namun, sampai dengan Jumat siang, perolehan medali Indonesia sudah mencapai 25 emas, 37 perak, dan 40 perunggu.

"Ternyata, di lapangan semangat juang para atlet kita ini luar biasa sehingga melebihi estimasi itu. Sudah barang tentu kita dibantu oleh Menteri Keuangan Bu Sri Mulyani atas saran Presiden Jokowi mencari tambahan anggara, baik yang bersumber dari Kemenpora itu sendiri untuk melakukan penyisiran," ujar Imam.

Bonus untuk atlet, pelatih, dan asisten pelatih peraih medali di Asian Para Games dijadwalkan akan diserahkan langsung oleh Presiden Joko Widodo pada Sabtu (13/10/2018).

https://olahraga.kompas.com/read/2018/10/12/19414168/bonus-atlet-berasal-dari-hal-kurang-bermanfaat-seperti-kunker-pejabat

Terkini Lainnya

Ernando dan Karakter Adu Penalti

Ernando dan Karakter Adu Penalti

Timnas Indonesia
Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Motogp
Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Badminton
Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23 2024, Prediksi Klok Tak Ada yang Mustahil untuk Indonesia

Semifinal Piala Asia U23 2024, Prediksi Klok Tak Ada yang Mustahil untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Keyakinan Pasukan STY Akan Tetap Menyerang

Indonesia Vs Uzbekistan: Keyakinan Pasukan STY Akan Tetap Menyerang

Timnas Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Salip Man City, Sheffield United Degradasi

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Salip Man City, Sheffield United Degradasi

Liga Inggris
Hasil Aston Villa Vs Chelsea 2-2: Gol Dianulir, The Blues Bawa Pulang 1 Poin

Hasil Aston Villa Vs Chelsea 2-2: Gol Dianulir, The Blues Bawa Pulang 1 Poin

Liga Inggris
Leverkusen 46 Laga Tanpa Kalah, Xabi Alonso Benar-benar Fenomenal

Leverkusen 46 Laga Tanpa Kalah, Xabi Alonso Benar-benar Fenomenal

Bundesliga
Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Liga Italia
Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke