Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

"Kita Semua Sama", Lagu Resmi Keempat untuk Asian Para Games 2018

JAKARTA, KOMPAS.com - Panitia penyelenggara Asian Para Games, Inapgoc, kembali meluncurkan lagu resmi Asian Para Games 2018 berjudul "Kita Semua Sama".

Ketua Inapgoc, Raja Sapta Oktohari, merupakan sosok di balik terciptanya lagu "Kita Semua Sama".

Bergenre EDM (Electronic Dance Music) dengan aura pop dangdut, lagu ini menyuarakan tentang kesetaraan, humanisme, dan rasa kasih kepada atlet disabilitas yang akan bertanding pada ajang Asian Para Games III.

Lagu ini dinyanyikan lima penyanyi terkenal Indonesia, yaitu Glenn Fredly, Nania Yusuf, Maria Calista, Billy Wino Talahatu, dan penyanyi dangdut, Tasya Rosmala.

Glenn Fredly merasa bangga bisa berpartisipasi meramaikan ajang Asian Para Games 2018. Ia juga menyumbangkan sepenggal lirik untuk melengkapi lagu "Kita Semua Sama".

"Menyanyi by moment untuk event semacam Asian Para Games memang keren," kata Glenn Fredly.

"Saya senang bisa menyumbangkan baris kalimat untuk melengkapi lirik lagunya: Rayakan hidup yang merdeka. Jadi selain bermakna juga kesannya anak muda," ujar Glenn menambahkan.

Selain kelima penyanyi tersebut, lagu "Kita Semua Sama" juga melibatkan penata musik muda, Kevaz Jones dan menampilkan Rejoz The Groove untuk mengisi perkusi pada lagu yang akan menjadi penyemangat para atlet di ajang Asian Para Games kali ini.

"Kita Semua Sama" menjadi lagu keempat yang dirilis untuk menyambut Asian Para Games 2018 setelah "Song Of Victory", "Dream High", dan "Sang Juara".

https://olahraga.kompas.com/read/2018/10/04/09295648/kita-semua-sama-lagu-resmi-keempat-untuk-asian-para-games-2018

Terkini Lainnya

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Internasional
Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Sports
Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke