Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bersepeda, Salah Satu Cara Promosikan Asian Games 2018

JAKARTA, KOMPAS.com - Olahraga bersepeda menjadi salah satu cabang olahraga pada gelaran Asian Games 2018. Salah satu venue yang bakal digunakan adalah kawasan Pulomas, Jakarta Timur.

(Baca: Tinjau Venue Asian Games, Wapres dan Gubernur DKI Coba Naik BMX)

Tak cuma itu, pentingnya nomor balap sepeda membuat cabang ini mempunyai 24 nomor lomba pada Asian Games 2018. Sebelumnya,  Dewan Olimpiade Asia (OCA) hanya menetapkan 16 nomor pertandingan untuk cabang olahraga sepeda.

(Baca: Nomor Lomba Balap Sepeda Asian Games 2018 Bertambah Jadi 24)

Catatan tertulis datang dari komunitas bersepeda Kedunglo Biking Team (KBT) pada Minggu (29/7/2018). Komunitas itu menghelat kegiatan bersepeda santai bertajuk KBT Tour de Jakarta.

"Ini langkah awal menggelorakan semangat bersepeda," demikian tertulis pada siaran pers tersebut.

Kegiatan KBT berlangsung pada Sabtu pekan lalu dengan melibatkan 800 peserta. Upaya ini merupakan bentuk mempromosikan Asian Games 2018 dan Asian Paragames 2018. Kedua kegiatan itu berlangsung di Indonesia, persisnya di Jakarta dan Palembang.

Kegiatan yang mengambil start di halaman Gedung Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) di kawasan Senayan, Jakarta Selatan dilepas oleh Deputi III Kemenpora Raden Isnanta.

KBT Tour de Jakarta merupakan kegiatan yang dibentuk oleh Pondok Pesantren Kedunglo yang berpusat di Kediri, Jawa Timur.

https://olahraga.kompas.com/read/2018/07/30/18041918/bersepeda-salah-satu-cara-promosikan-asian-games-2018

Terkini Lainnya

De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

Liga Inggris
Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Bundesliga
Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Liga Indonesia
BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

Liga Indonesia
Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Badminton
Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Badminton
Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Liga Italia
Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Liga Italia
Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Sports
Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Bundesliga
Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Timnas Indonesia
FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke