Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ribuan Peserta Jakarta International 10K Hijaukan Sebagian Wilayah Jakarta

JAKARTA, Kompas.com - Sebanyak sekitar 16.000 peserta lomba lari MILO Jakarta International 10K membuat hijau Kawasan Rasuna Epicentrum, Jakarta, Minggu (15/07/2018).


Wakil Gubernur Provinsi DKI Jakarta Sandiaga Uno didampingi Presiden Direktur PT Nestlé Indonesia Dharnesh Gordhon, Sekretaris Daerah Provinsi DKI Jakarta Dr. H. Saefullah, M. Pd, Direktur Legal & Corporate Affairs PT Nestlé Indonesia Debora Tjandarakusuma, Business Executive Officer Beverages Business Unit PT Nestlé Indonesia Prawitya Soemadijo, dan Kepala Dinas Pemuda dan Olah Raga (DISPORA) DKI Jakarta Drs. H. Ratiyono, M. Si melepas 16.000 peserta lomba lari MILO Jakarta International 10K di Kawasan Rasuna Epicentrum, Jakarta, Minggu (15/07/2018).

MILO Jakarta International 10K yang diselenggarakan sebagai bagian dari rangkaian perayaan hari ulang tahun DKI Jakarta ke-491 dan diikuti oleh pelari dari dalam maupun luar negeri yang memperebutkan total hadiah senilai lebih dari Rp520 juta.

Di samping kategori 10K dan 5K, MILO Jakarta International 10K juga kembali menghadirkan kategori Family Run 1,7K dengan kuota peserta yang lebih banyak dibandingkan dengan tahun lalu, yang mencapai 3.000 peserta atau 1.500 keluarga.

Selain itu, Nestlé MILO juga turut mendukung perwujudan gaya hidup sehat dan aktif dengan mengajak para peserta berdonasi lewat #BerlariUntukBerbagi. Para peserta yang sudah mendaftarkan diri di setiap kategori turut menyumbangkan Rp10.000 dari biaya pendaftaran yang nantinya akan dikumpulkan dan didonasikan dalam bentuk sepatu olahraga kepada anak-anak yang membutuhkan di DKI Jakarta, termasuk wilayah Kepulauan Seribu.

Para peserta kategori 10K akan melalui rute yang dimulai dari Kawasan Epicentrum kemudian menyusuri jalan JL. H.R. Rasuna Said menuju ke arah Mampang, lalu putar balik di lampu merah Kuningan kembali ke jalan JL. H.R. Rasuna Said menuju ke arah Taman Menteng, kemudian turun jembatan berbelok ke Jl. Sumenep, Jl. Latuharhari, Jl. Cimahi, Jl. Kusuma Atmaja, Jl. HOS Cokroaminoto, kemudian kembali ke JL. H.R. Rasuna Said di jalur lambat lalu berhenti di garis finish di Kawasan Epicentrum.

https://olahraga.kompas.com/read/2018/07/15/08315768/ribuan-peserta-jakarta-international-10k-hijaukan-sebagian-wilayah-jakarta

Terkini Lainnya

Alasan Liverpool Perkenalkan Arne Slot sebagai Pelatih, Bukan Manajer

Alasan Liverpool Perkenalkan Arne Slot sebagai Pelatih, Bukan Manajer

Liga Inggris
Daftar Skuad Argentina untuk Copa America 2024: Messi Ada, Tanpa Dybala

Daftar Skuad Argentina untuk Copa America 2024: Messi Ada, Tanpa Dybala

Internasional
Jadwal Malaysia Masters 2024, 3 Wakil Indonesia Beraksi pada Hari Pertama

Jadwal Malaysia Masters 2024, 3 Wakil Indonesia Beraksi pada Hari Pertama

Badminton
Jay Idzes 'Solid dan Konkret', Venezia Libas Palermo, Jaga Asa ke Serie A

Jay Idzes "Solid dan Konkret", Venezia Libas Palermo, Jaga Asa ke Serie A

Liga Italia
Hasil Bologna Vs Juventus 3-3: Drama 6 Gol, Nyonya Bangkit dalam 8 Menit

Hasil Bologna Vs Juventus 3-3: Drama 6 Gol, Nyonya Bangkit dalam 8 Menit

Liga Italia
Liverpool Resmi Umumkan Arne Slot Pelatih Baru Gantikan Klopp

Liverpool Resmi Umumkan Arne Slot Pelatih Baru Gantikan Klopp

Liga Inggris
David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

Liga Indonesia
Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Vs Irak, di Balik Berubahnya Waktu Kickoff Laga

Timnas Indonesia Vs Irak, di Balik Berubahnya Waktu Kickoff Laga

Timnas Indonesia
16 Juara SAC Indonesia 2023 Tambah Pengalaman Usai Ikuti Latihan di China

16 Juara SAC Indonesia 2023 Tambah Pengalaman Usai Ikuti Latihan di China

Sports
Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Liga Indonesia
Run The City Makassar, Persiapan Menuju Monas Half Marathon Jakarta

Run The City Makassar, Persiapan Menuju Monas Half Marathon Jakarta

Sports
4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Liga Inggris
Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke