Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Samsung Ikut Serta Bawa Obor Asian Games

JAKARTA, KOMPAS.com - Kirab Obor Asian Games 2018 akan dimulai dari New Delhi, India pada Sabtu (15/7/2018). Setelah tiba di Indonesia, kirab obor tersebut dimulai dari Kota Solo, Jawa Tengah pada Rabu (18/7/2018).

"Kami ikut serta membawa obor Asian Games di Indonesia," kata Vice President (VP) Samsung Electronics Indonesia Kang Hyun Lee pada Rabu (11/7/2018).

Dalam kesempatan itu, Samsung menunjuk dutanya yakni aktris Dian Sastrowardoyo dan Mikha Tambayong. Selain itu, ikut terlibat pula para selebritas yakni Hamish Daud dan Chicco Jerikho.

Masih dari kalangan selebritas, nama-nama selain di atas yang juga ikut ambil bagian dalam kirab tersebut adalah Vidi Aldiano, Adipati Dolken, Nicholas Saputra, dan Ringgo Agus.

Samsung, imbuh Kang Hyun Lee, juga melibatkan figur-figur yang dikenal generasi muda di sosial media yakni Edhozell, Bill Satya, Ahmad Renaldy, Dion Muharom, dan Gesit Wisnu Prakoso.

Pada perhelatan Asian Games 2018, Samsung menjadi offcial sponsor.

Sementara itu, dalam kesempatan tersebut Sekretaris Jenderal Panitia Pelaksana Asian Games 2018 (Inasgoc) Eris Heryanto mengatakan kirab obor akan melalui 58 kota. "Jarak yang ditempuh sepanjang 18.000 kilometer," kata Eris.

Lebih lanjut, Eris mengatakan pelaksanaan kirab sepanjang satu bulan sampai dengan 18 Agustus 2018 atau persis pada saat pembukaan Asian Games di Jakarta.

https://olahraga.kompas.com/read/2018/07/11/14191498/samsung-ikut-serta-bawa-obor-asian-games

Terkini Lainnya

Marco Reus Traktir Suporter di Laga Terakhir Bundesliga Bersama Dortmund

Marco Reus Traktir Suporter di Laga Terakhir Bundesliga Bersama Dortmund

Bundesliga
Exco Diduga Jadi Pemilik Tiga Klub Liga 3, PSSI Diminta Tegas

Exco Diduga Jadi Pemilik Tiga Klub Liga 3, PSSI Diminta Tegas

Liga Indonesia
Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan 'Bench' Bali United

Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan "Bench" Bali United

Liga Indonesia
Ancelotti Isyaratkan Kroos dan Modric Akan Bertahan di Real Madrid

Ancelotti Isyaratkan Kroos dan Modric Akan Bertahan di Real Madrid

Liga Spanyol
Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Bundesliga
Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Liga Lain
Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Sports
De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

Liga Inggris
Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Bundesliga
Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Liga Indonesia
BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

Liga Indonesia
Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Badminton
Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Badminton
Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke