Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Yao Ming Penuhi Janji Selesaikan Sekolah


SHANGHAI, Kompas.com - Mantan bintang NBA asal China, Yao Ming akhirnya memenuhi janji kepada orangtuanya untuk  menyelesaikan sekolah setelah memutuskan pensiun sebagai pemain pada 2011.

Mantan pemain yang telah berusia 38 tahun tersebut telah menyelesaikan studi selama tujuh tahun di Universitas Jiao Tong di Shanghai. Yao Ming berada di antara 3.300 lulusan dalam acara wisuda yang berlangsung Minggu (08/07/2018).

"Saya pernah berjanji kepada kedua orang tua saya saat memulai karir sebagai atlet basket di CBA (Asosiasi Bolabasket China) di usia 17, untuk kembali menyelesaikan sekolah apabila telah pensiun sebagai pemain," kata Yao. "Jika tidak ingat janji tersebut saya sudah beberapakali berhenti sekolah. Terutama saat menghadapi mata kuliah matematika yang berat."

"Namun saya akhrinya menyadari dan percaya bahwa proses belajar lebih penting daripada hasil," lanjut mantan pemain klub NBA, Houston Rockets ini. "Mencoba menyelaraskan masa depan kita dengan perkembangan masyarakat. Hanya dengan cara ini kita  kita bia meningkatkan diri."

Yao Ming lulus dengan predikat sarjana ekonomi dari jurusan Ekonomi dan Manajemen.

Sebagai pemain, ia masuk dalam draft NBA pada 2002 dan bergabung dengan klub Houston Rockets antara 2002 hingga 2011. Di AS, ia juga tercatat 8 kali masuk dalam NBA All Star.

https://olahraga.kompas.com/read/2018/07/09/22263308/yao-ming-penuhi-janji-selesaikan-sekolah

Terkini Lainnya

Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Liga Spanyol
LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

Liga Spanyol
Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Internasional
Daftar Skuad Belanda untuk Euro 2024, Ada Pemain Keturunan Indonesia

Daftar Skuad Belanda untuk Euro 2024, Ada Pemain Keturunan Indonesia

Internasional
Ronaldo Masih Termotivasi, Mau Bersaing dengan 'Singa-singa Muda'

Ronaldo Masih Termotivasi, Mau Bersaing dengan "Singa-singa Muda"

Liga Lain
Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Liga Inggris
Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Liga Indonesia
Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Liga Indonesia
Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Sports
Juventus Tensi Tinggi, Allegri Segera Ditendang Pergi Usai Raih Trofi

Juventus Tensi Tinggi, Allegri Segera Ditendang Pergi Usai Raih Trofi

Liga Italia
Jadwal Thailand Open 2024: Gregoria Siap Beraksi, Indonesia Pastikan Semifinal

Jadwal Thailand Open 2024: Gregoria Siap Beraksi, Indonesia Pastikan Semifinal

Badminton
Jay Idzes Fokus Bawa Venezia ke Serie A, Siap Bela Timnas Indonesia

Jay Idzes Fokus Bawa Venezia ke Serie A, Siap Bela Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Como Si Pencuri Hati, Desain Fabregas Si Arsitek Cerdas

Como Si Pencuri Hati, Desain Fabregas Si Arsitek Cerdas

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke