Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Andrea Dovizioso Kian Khawatir akan Performa Marc Marquez

LE MANS, KOMPAS.com - Pebalap Ducati, Andrea Dovizioso, mengaku mulai khawatir dengan performa bagus pebalap Repsol Honda, Marc Marquez.

Kekhawatiran itu ditambah dengan selisih 24 poin antara Dovizioso dengan Marquez. Oleh karena itu, wajib hukumnya bagi Dovizioso untuk tidak kehilangan poin pada pertandingan selanjutnya.

"Ketika Anda bersaing untuk gelar juara melawan Marquez dan Honda, Anda tak boleh kehilangan poin," kata Dovizioso yang dilansir BolaSport.com dari Gpone, Jumat (18/5/2018).

"Untuk saat ini, pada setiap balapan situasi telah terbalik. Selisih 24 poin antara saya dan Marquez membuat saya khawatir," ujar Dovi lagi.

Meski terpaut 24 poin, Dovizioso percaya bahwa Marquez masih bisa melakukan kesalahan yang nantinya bakal menguntungkan dia.

"Dia membuat kesalahan, seperti orang lain, dan dia akan melakukannya lagi, tetapi kami tidak bisa fokus pada ini," tutur Dovizioso.

"Ketika dia mencapai batas saat berjuang meraih podium, kami harus kuat di lintasan ketika kami tidak mendapat banyak poin," ujarnya.

Melihat penampilan kuat yang ditunjukkan sejauh ini, memang hanya kesalahan yang bisa mengalahkan Marc Marquez.

Salah satu kesalahan paling krusial yang dilakukan Marquez ialah pada balapan GP Argentina.

Gara-gara membuat Valentino Rossi (Movistar Yamaha) terjatuh dan gagal melanjutkan balapan di Autodromo Termas de Rio Hondo, Marquez pun diganjar hukuman. (Samsul Ngarifin)

https://olahraga.kompas.com/read/2018/05/18/15522188/andrea-dovizioso-kian-khawatir-akan-performa-marc-marquez

Terkini Lainnya

Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan 'Bench' Bali United

Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan "Bench" Bali United

Liga Indonesia
Ancelotti Isyaratkan Kroos dan Modric Akan Bertahan di Real Madrid

Ancelotti Isyaratkan Kroos dan Modric Akan Bertahan di Real Madrid

Liga Spanyol
Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Bundesliga
Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Liga Lain
Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Sports
De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

Liga Inggris
Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Bundesliga
Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Liga Indonesia
BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

Liga Indonesia
Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Badminton
Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Badminton
Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Liga Italia
Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke