Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jelang GP Amerika, Hubungan Rossi dan Marquez Kembali Memanas

Pertemuan ini salah satunya untuk membahas kontroversi yang terjadi saat balapan MotoGP Argentina.

Tentu yang menjadi persoalan utama adalah insiden yang melibatkan Marc Marquez dengan pebalap MotoGP lain, terutama Valentino Rossi.

Insiden yang terjadi di tikungan 13, lap ke-20 itu, kembali memanaskan hubungan Valentino Rossi dengan Marc Marquez.

Sebagaimana yang sudah diprediksi, pertemuan tersebut dibumbui tensi tinggi antara Valentino Rossi dan Marc Marquez yang pertama kali saling tatap muka seusai MotoGP Argentina.

Dilansir BolaSport.com dari La Gazzetta Dello Sport, pada akhir pertemuan yang berlangsung hampir satu jam, Marquez menyerang Valentino Rossi.

"Kami belajar dari Anda," kata Marquez.

Mendapat serangan seperti itu, Rossi memberikan reaksinya dan balik menyerang Marquez.

"Namun, apa yang ingin Anda bandingkan dengan saya? Saya 'melempar' empat (pebalap) dalam 20 tahun karier saya, tetapi Anda 'melempar' lima pebalap dalam satu balapan," kata Rossi.

Ucapan Rossi itu akhirnya mampu membungkam pebalap tim Repsol Honda tersebut.

Pada saat balapan di Autodromo Termas de Rio Hondo, Marquez berada dalam tekanan seusai posisinya melorot ke urutan ke-20 karena menampilkan gaya balap yang agresif.

Marquez sempat melakukan manuver agresif saat hendak mendahului Aleix Espargaro (Aprilia), Takaaki Nakagami (LCR Hond), Franco Morbidelli (Marc VDS), dan Valentino Rossi. (Samsul Ngarifin)

https://olahraga.kompas.com/read/2018/04/21/21350528/jelang-gp-amerika-hubungan-rossi-dan-marquez-kembali-memanas

Terkini Lainnya

Julen Lopetegui Resmi Gantikan Moyes Jadi Pelatih West Ham United

Julen Lopetegui Resmi Gantikan Moyes Jadi Pelatih West Ham United

Liga Inggris
Alasan Darwin Nunez Hindari Baca Komentar Negatif di Medsos

Alasan Darwin Nunez Hindari Baca Komentar Negatif di Medsos

Liga Inggris
Xabi Alonso Usai Gagal Bawa Leverkusen Juara Liga Europa: Menyakitkan…

Xabi Alonso Usai Gagal Bawa Leverkusen Juara Liga Europa: Menyakitkan…

Liga Indonesia
Cerita Apriyani Nyaris Saling Pukul dengan Fadia, Singgung Kepedulian

Cerita Apriyani Nyaris Saling Pukul dengan Fadia, Singgung Kepedulian

Badminton
Asean Cup 2024: Pandit Vietnam Nilai Sulit Jika Bertemu Timnas Indonesia

Asean Cup 2024: Pandit Vietnam Nilai Sulit Jika Bertemu Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Atalanta Juara Liga Europa, Gelar Pertama Gasperini, Ukir Sejarah di Usia 66 Tahun!

Atalanta Juara Liga Europa, Gelar Pertama Gasperini, Ukir Sejarah di Usia 66 Tahun!

Liga Lain
Jelang Final Championship Series Liga 1, Persib Disanksi Komdis

Jelang Final Championship Series Liga 1, Persib Disanksi Komdis

Liga Indonesia
Hansi Flick Jalin Komunikasi dengan Deco, Sinyal Calon Pengganti Xavi di Barcelona

Hansi Flick Jalin Komunikasi dengan Deco, Sinyal Calon Pengganti Xavi di Barcelona

Liga Spanyol
AC Milan Rilis Jersey Kandang Baru untuk Musim Depan

AC Milan Rilis Jersey Kandang Baru untuk Musim Depan

Liga Italia
Baru Gabung, Kesan Mendoza Langsung Bawa Persib ke Final Championship Series Liga 1

Baru Gabung, Kesan Mendoza Langsung Bawa Persib ke Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
SSB Blles Academy Bawa Gaya Brasil, Misi Khusus Luciano Leandro untuk Indonesia

SSB Blles Academy Bawa Gaya Brasil, Misi Khusus Luciano Leandro untuk Indonesia

Sports
Alasan Southgate Panggil Pemain Muda Inggris untuk Pemusatan Latihan Euro 2024

Alasan Southgate Panggil Pemain Muda Inggris untuk Pemusatan Latihan Euro 2024

Internasional
Latih Bayern, Kompany Bakal Rekrut 4 Pemain Ini

Latih Bayern, Kompany Bakal Rekrut 4 Pemain Ini

Bundesliga
Indonesia Finis Ke-5 dalam Asian Relays Championships 2024, Persiapan SEA Games 2025

Indonesia Finis Ke-5 dalam Asian Relays Championships 2024, Persiapan SEA Games 2025

Olahraga
Daftar Skuad Irak Saat Melawan Timnas Indonesia

Daftar Skuad Irak Saat Melawan Timnas Indonesia

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke