Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Anthony Joshua Berharap Joseph Parker Segera Kembali Naik Ring

KOMPAS.com - Petinju asal Selandia Baru, Joseph Parker, harus merelakan sabuk kelas berat WBO miliknya kepada Anthony Joshua setelah kalah angka dalam sebuah pertarungan unifikasi yang digelar di Principality Stadium, Cardiff, Wales, pada Sabtu (31/3/2018) lalu.

Setelah kekalahan ini, Joseph Parker kembali berlatih di pusat kebugaran sebelum bisa kembali bertarung untuk memperebutkan gelar dunia lainnya.

Melihat hal ini, Anthony Joshua berharap Joseph Parker segera melupakan kekalahannya dan segera kembali ke ring.

"Joseph Parker tidak akan menyerah sekarang. Dia masih muda, kompetitif, dan saya pikir kami akan melihat Joseph Parker kembali lagi," kata Joshua dikutip BolaSport.com dari Boxing Scene.

"Joseph memainkan peran besar dalam hal ini. Seluruh tim telah melakukannya dengan baik, dan saya merasa terhormat untuk berbagi sabuk dengannya," ujarnya menambahkan.

"Saya berdoa untuk kesuksesan dan kesehatannya. Saya juga berbicara dengan ibu Parker (Sala Parker) sebelum dia pergi," tutur Joshua.

Setelah kemenangan itu, saat ini Joshua mengincar pertarungan potensial dengan juara dunia WBC, Deontay Wilder, untuk meraih sabuk kelimanya.

"Setelah ini, saya akan lebih fokus, lebih disiplin, dan kembali berlatih taktik," lanjut Joshua.

Anthony Joshua, yang masih berusia 28 tahun, saat ini merupakan juara tinju kelas berat versi IBF, IBO, WBA, dan WBO. (Susi Lestari)

https://olahraga.kompas.com/read/2018/04/03/16190021/anthony-joshua-berharap-joseph-parker-segera-kembali-naik-ring

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Liga Indonesia
Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Liga Champions
Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Liga Champions
Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
5 Momen 'Buzzer Beater' Historis di Playoff NBA

5 Momen "Buzzer Beater" Historis di Playoff NBA

Sports
Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih 'Panas' dari Sang Gajah...

Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih "Panas" dari Sang Gajah...

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke