Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

5 Backhand Terbaik All England 2018, Gideon/Kevin Salah Satunya

BIRMINGHAM, KOMPAS.com - Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF) merilis daftar pemain yang memiliki backhand terbaik sepanjang gelaran All England Open 2018. Pasangan ganda putra nomor satu dunia dari Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, termasuk di dalamnya.

Selain The Minions, julukan Marcus/Kevin, masih ada banyak lagi deretan pukulan backhand terbaik dalam turnamen bulu tangkis yang berlangsung pada 14-18 Maret 2018 di Inggris tersebut.

Berikut ini redaksi BolaSport.com menyajikan 5 backhand terbaik versi BWF:

1. Chung Eui-seok/Kim Dukyoung (Korea Selatan) vs Mathias Boe/Carsten Mogensen (Denmark)

Mathias Boe sukses melakukan backhand yang mengarah ke sudut belakang Chung/Kim saat gim kedua babak pertama All England 2018.

Pasangan gaek asal Denmark tersebut pun sukses melaju hingga final meski harus legawa menjadi runner-up setelah takluk di tangan The Minions.

2. Chris Adcock/Gabrielle Adcock (Inggris) vs Seo Seung-jae/Kim Ha-na (Korea Selatan)

Backhand terbaik Chris Adcock terjadi pada gim kedua babak 16 besar All England 2018.

Ganda campuran andalan Inggris tersebut akhirnya sukses membalikkan keadaan dan menang 23-21, 23-21.

3. Pusarla V Sindhu (India) vs Nitcahon Jindapol (Thailand)

Jindapol sukses melakukan backhand yang mampu mengecoh Sindhu saat keduanya bertemu pada babak 16 besar.

Meski mampu melepaskan pukulan backhand indah, namun langkah Jindapol akhirnya terhenti setelah kalah 13-21, 21-13, 18-21.

4. Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo (Indonesia) vs Chen Hung Ling/Wang Chi-Lin (Taiwan)

Kevin sukses melakukan backhand mematikan yang sekaligus menjadi winning point mereka pada babak perempat final.

Langkah Marcus/Kevin pun seperti tidak terbendung hingga akhirnya mampu keluar sebagai juara All England Open 2018.

5. Yuta Watanabe/Arisa Higashino (Jepang) vs Zheng Siwei/Huang Yaqiong (China)

https://olahraga.kompas.com/read/2018/03/28/15270041/5-backhand-terbaik-all-england-2018-gideon-kevin-salah-satunya

Terkini Lainnya

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Badminton
Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke