Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Putri Tertinggal 0-1, Putra Istirahatkan Kevin

Indonesia tertinggal setelah tunggal pertama, Fitraiani, dikalahkan tunggal pertama Jepang, Akane Yamaguchi. Fitri yang melakukan perlawanan puncak akhirnya menyerah rubber game 21-17, 13-21, 17-21.

Fitriani melakukan perlawanan ketat terhadap pemain Jepnag tersebut 1 jam 1 menit.

Di partai kedua, ganda utama Greysia Polii/Apriyani Rahayu berusaha menegakkan harapan dengan menghadapi ganda Jepang, Misaki Matsutomo/Ayaka Takahashi. Kedua ganda sudah tiga kali bertemu dengan skor 3-0 buat ganda Jepang. Terrakhir kali Greys/Apri dikalahkan di final Indonesia Masters 2018.

Sementara itu, tim putra melakukan perombakan saat menghadapi Korea di babak semifinal, Sabtu petang nanti. Mohammad Ahsan yang sebelumnya berpasangan dengan Kevin Sanjaya kini kembali dipasangkan dengan Angga Pratama. Sementara di ganda kedua diturunkan Hendra Setiawan yang berpasangan dengan Rian Agung Saputro.

Di nomor tunggal, Anthony Sinisuka Ginting juga tidak diturunkan di tunggal kedua. Posisinya diganti Ihsan Maulana Mustofa, sementara untuk tunggal ketiga diturunkan Firman Abdul Kholik.

https://olahraga.kompas.com/read/2018/02/10/13032981/putri-tertinggal-0-1-putra-istirahatkan-kevin

Terkini Lainnya

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Timnas Indonesia
Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Badminton
Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke