Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Muhammad Ali Dijatuhi Hukuman Skorsing

LONDON, Kompas.com - Petinju Inggris, Muhammad Ali dijatuhi hukuman larangan bertanding selama dua tahun menyusul terbukti positif mengonsumsi obat terlarang.

Pelarangan terhadap petinju Olimpik Inggris  ini diumumkan oleh Asosiasi Tinju Amatir Internasional (AIBA), Selasa (06/02/2018).

Petinju berusia 21 tahun ini pernah bertarung di Olimpiade Rio de Janeiro 2016 lalu. Ia dinyatakan gagal dalam tes doping saat mengikuti pertarungan tinju Seri Dunia antara tim Atlas Lions daeri Maroko serta Lionhearts dari Inggris.

Ali juga sebelumnya pernah kena larangan bertanding pada arena domestik mau pun internasional sejak Oktober lalu.

Dalam pernyataan tertulis, AIBA menyebut pihaknya menjatuhi hukuman tersebut setelah  mencapai kesepakatan tentang kasus tersebut.  Namun AIBA tidak menjelaskan lebih lanjut tentang konflik ini.

Asosiasi tinju Inggris (GB Boxing) menerima keputuaan tersebut dan  mengatakan pihak AIBA juga menyebutkan,"Petinju yang berangkutan diketahui tidak mengonsumsi barang terlarang untuk bermnin curang."

Ali sendiri menerima hukuman tersebut dan tetap berharap dapat tampil pada Olimpiade Tokyo pada 2020

https://olahraga.kompas.com/read/2018/02/06/23204661/muhammad-ali-dijatuhi-hukuman-skorsing

Terkini Lainnya

Hasil Final Thailand Open 2024, Ana/Tiwi Runner-up

Hasil Final Thailand Open 2024, Ana/Tiwi Runner-up

Badminton
Cristiano Ronaldo Prediksi Arsenal Tidak akan Juara Premier League Musim Ini

Cristiano Ronaldo Prediksi Arsenal Tidak akan Juara Premier League Musim Ini

Liga Inggris
Maarten Pes Menggila Kontra Rival, Tujuh Penyelamatan bagi FC Dallas

Maarten Pes Menggila Kontra Rival, Tujuh Penyelamatan bagi FC Dallas

Liga Lain
Borneo FC vs Madura United, Jawaban Pelatih Persib Soal Lawan di Final

Borneo FC vs Madura United, Jawaban Pelatih Persib Soal Lawan di Final

Liga Indonesia
Borneo FC vs Madura United, Strategi Spesial Huistra dan Persiapan Penalti

Borneo FC vs Madura United, Strategi Spesial Huistra dan Persiapan Penalti

Liga Indonesia
Oxford United Milik Erick Thohir dan Andindya Bakrie Naik ke Divisi Championship

Oxford United Milik Erick Thohir dan Andindya Bakrie Naik ke Divisi Championship

Liga Inggris
Marco Reus Traktir Suporter di Laga Terakhir Bundesliga Bersama Dortmund

Marco Reus Traktir Suporter di Laga Terakhir Bundesliga Bersama Dortmund

Bundesliga
Exco Diduga Jadi Pemilik Tiga Klub Liga 3, PSSI Diminta Tegas

Exco Diduga Jadi Pemilik Tiga Klub Liga 3, PSSI Diminta Tegas

Liga Indonesia
Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan 'Bench' Bali United

Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan "Bench" Bali United

Liga Indonesia
Ancelotti Isyaratkan Kroos dan Modric Akan Bertahan di Real Madrid

Ancelotti Isyaratkan Kroos dan Modric Akan Bertahan di Real Madrid

Liga Spanyol
Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Bundesliga
Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Liga Lain
Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Sports
De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke