Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Lorenzo Akui Dovizioso Layak Mendapat Kenaikan Gaji

Masalah gaji memang menjadi salah satu poin dalam negosiasi kontrak baru Dovizioso bersama tim Ducati. Pebalap berkebangsaan Italia itu hanya memiliki kontrak dengan Ducati sampai akhir tahun ini.

Menurut Lorenzo, sudah sepantasnya Dovizioso mendapat kenaikan gaji mengingat keberhasilan dia menjadi runner-up MotoGP 2017.

"Logikanya, jika Dovizioso memiliki musim yang hebat seperti yang terjadi pada 2017, memenangkan enam balapan dan berjuang untuk kejuaraan dunia, nilai pasarnya telah tumbuh," kata Lorenzo yang dikutip BolaSport.com dari Marca.

"Adalah hal yang logis bahwa dalam pembaruan kontrak berikutnya, dia memiliki lebih banyak kekuatan untuk menaikkan gajinya," ucap Lorenzo lagi.

Musim lalu, Dovizoso cuma kalah 37 poin dari Marc Marquez (Repsol Honda) yang kemudian menjadi juara dunia. Dalam kontrak lama, Dovizioso hanya mendapat seperempat dari gaji yang diterima Lorenzo. Lorenzo menerima bayaran sebesar 12,5 juta euro atau senilai Rp 210 miliar. (Samsul Ngarifin)

https://olahraga.kompas.com/read/2018/02/05/21531301/lorenzo-akui-dovizioso-layak-mendapat-kenaikan-gaji

Terkini Lainnya

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke