Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Greysia/Apriyani Juga ke Final Setelah Singkirkan Pasangan Korea

Dengan demikian, Greysia/Apriyani selangkah lebih dekat untuk meraih gelar pertama tahun 2018. Pada partai puncak, Minggu (28/1), mereka akan bertemu pemenang antara unggulan ketiga dari Denmark, Kamilla Rytter Juhl/Christinna Pedersen, dengan unggulan kedua dari Jepang, Misaki Matsutomo/Ayaka Takahashi.

Hasil ini pun membuat Greysia/Apriyani menambah jumlah rekor kemenangan atas pasangan tersebut. Kini Greysia/Apriyani unggul 2-0 setelah meraih kemenangan pertama pada ajang Perancis Terbuka Superseries 2017.

Pasangan Indonesia ini, yang tahun lalu juara Perancis Terbuka Superseries dan runner-up Hongkong Terbuka Superseries, mengawali gim pertama dengan bagus. Mereka melejit dengan raihan 11-3 saat interval dan terus melaju hingga menang 21-11.

Gim kedua, pasangan Korea Selatan bermain jauh lebih baik. Meskipun pada awal selalu tertinggal, mereka bisa bangkit saat tertinggal 9-12. Raihan sembilan poin beruntun membuat pasangang Korea itu balik memimpin 18-12 dan akhirnya menang 21-17 untuk memaksa rubber game.

Pada gim penentuan, Greysia/Apriyani kembali mendapatkan momentum. Mereka terus berada di depan dalam perolehan poin. Lawan hanya sempat mendekat saat membuat skor menjadi 16-15, tetapi Greysia/Apriyani menjauh lagi dan menang 21-17 untuk melangkah ke final.

Dengan demikian, sudah ada tiga wakil Indonesia yang lolos ke final. Sebelumnya, ganda campuran Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir dan tunggal putra Anthony Sinisuka Ginting yang lolos.

https://olahraga.kompas.com/read/2018/01/27/16440311/greysiaapriyani-juga-ke-final-setelah-singkirkan-pasangan-korea

Terkini Lainnya

Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Liga Italia
Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Liga Italia
Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Sports
Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Bundesliga
Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Timnas Indonesia
FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

Liga Indonesia
Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

Liga Indonesia
Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Liga Inggris
LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke