Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Serena Williams Kalah pada Debutnya Pasca-melahirkan

ABU DHABI, KOMPAS.com - Petenis Serena Williams kembali ke lapangan setelah seusai melahirkan putrinya, empat bulan lalu. Serena tampil pada turnamen ehsibisi Mubadala melawan Jelena Ostapenko yang dilangsungkan di Abu Dhabi, Sabtu (30/12/2017).

Pada pertandingan tersebut Serena Williams mengalami kekalahan dalam pertarungan tiga set, 6-2, 3-6, 10-5. Meski demikian, Serena mengaku puas. 

"Saya sangat antusias. Ini adalah salah satu waktu terbaik bagi saya," kata Serena Williams dikutip BolaSport.com dari BBC.

Di sisi lain, petenis 36 tahun ini juga mengaku jika dirinya masih khawatir karena harus meninggalkan putrinya, Alexis Olympia Ohanian Jr, sejenak untuk bertanding.

"Menjadi seorang ibu sungguh hebat. Saya sedikit khawatir di sana, saya melihat di kamp dan bertanya, 'Apakah Olympia baik-baik saja?''" kata adik dari Venus Williams ini.

Penampilan Williams di turnamen ekshibisi ini menjadi persiapannya dalam menghadapi turnamen besar pertamanya pasca-absen selama 11 bulan.

Williams akan tampil di ajang Australia Open 2018 yang akan berlangsung pada bulan Januari mendatang. (Ardhianto Wahyu) 

https://olahraga.kompas.com/read/2017/12/31/10432121/serena-williams-kalah-pada-debutnya-pasca-melahirkan

Terkini Lainnya

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Badminton
Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Badminton
Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke