Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Anthony Joshua Ingin Dampingi Pangeran Harry Saat Nikah

LONDON, Kompas.com - Juara dunia tinju kelas berat asal Inggris, Anthony Joshua memberi selamat kepada Pangeran Harry sambil menawarkan diri untuk menjadi pendamping pada pernikahan pada bulan Mei mendatang.

Joshua bertemu dengan Pangeran Harry saat mengisi acara Radio 4 Today.  Harry mengisi program acara BBC tersebut pada siaran 6-9 pagi.

Joshua dan Pangeran Harry  kemudian berfoto bersama penyiar Gary Richardson.

Setelah pertemuan tersebut, Joshua  mengunggah gambarnya bersama Pangeran Harry melalui akun miliknya dan menuliskan,"Kembali bekerja pagi ini! Selamat atas semua pencapaian tahun ini dan nikmati bekerja di radio 4! Ngomong-ngomong, buruh pendamping buat perkawinan?"

Dalam wawancara pada acara Radio 4 tersebut, Joshua menyebut  tentang tantangannya untuk  bertanggungjawab atas penampialannya di atas ring.  "Menang itu mudah. Yang berat adalah tanggungjawab sebagai seorang juara."

"Kami bukanlah orang sempurna, namun setidaknya kami berusaha untuk mewujudkan hal itu," ungkap Joshua lagi.

Anthony Joshua keluar sebagai juara dunia tinju kelas berat dengan menghentikan perlawanan juara bertahan Wladimir Klitschko di Stadion Wembley, April lalu.

https://olahraga.kompas.com/read/2017/12/28/23211021/anthony-joshua-ingin-dampingi-pangeran-harry-saat-nikah

Terkini Lainnya

Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Badminton
Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Badminton
Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Liga Indonesia
Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Badminton
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Timnas Indonesia
Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan  Indonesia atas Taiwan 1-0

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan Indonesia atas Taiwan 1-0

Liga Indonesia
Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Liga Spanyol
Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Badminton
Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke