Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Mantan Pemain Terbaik Dunia Jadi Calon Presiden

MONROVIA, Kompas.com - Mantan pemain AC Milan asal Liberia, George Weah bersaing dengan waklil Presiden Joseph Boakaiu dalam pemilihan presiden negara tersebut.

Dalam pemilihan presiden yang berlangsung Selasa (26/12/2017) ini, rakyat Liberia akan memilih pengganti Presiden Ellen Johnson Sirleaf yang telah berkuasa selama 12 tahun dan tak dapat dipilih kembali.

Pemilihan sempat ditunda selama tujuh pekan karena adanya tuntutan hukum dari Partai Persatuan yang merupakan pendukung Boakai terhadap komisi pemilihan umum.

Baik Weah atau pun Boakai memilih di wilayah tempat tinggal mereka di Paynesville, Monrovia yang merupakan ibukota negara berpenduduk 4.6 juta orang.

Keduanya  saling mengklaim mememangi pemilihan presiden kali ini. "Kami akan menang karena rakyat telah mengenal dan percaya kepada kami dan mereka tahu kami mewakili yang terbaik," kata Boakai.

Namun Weah yang telah dua kali maju sebagai calon presiden, merasa yakin akan meraih kemenangan.  "Saya yakin akan menjadi pemenang," kata Weah kepada para pemilih.

Bernama lengkap George Tawlon Manneh Oppong Ousman Weah (51), ia  pernah bermain untuk klub Liga Perancis, Paris St Germain serta klub Liga Seri-A Italia, AC Milan.  Setelah meninggalkan Milan, Weah sempat bermain di Liga Premier memperkuat Chelsea dan Manchester City.

Sepanjang karirnya, Weah mengantungi banyak penghargaan termasuk pemain terbaik Afrika  pada 1989, 1884, 1995, Ballon d'Or (1995) serta pemain terbaik FIFA pada 1995.

https://olahraga.kompas.com/read/2017/12/26/23471331/mantan-pemain-terbaik-dunia-jadi-calon-presiden

Terkini Lainnya

Timnas Jerman Panggil 27 Pemain, Nagelsmann Ingin Juara Euro 2024

Timnas Jerman Panggil 27 Pemain, Nagelsmann Ingin Juara Euro 2024

Internasional
Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Liga Indonesia
Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Liga Spanyol
LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

Liga Spanyol
Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Internasional
Daftar Skuad Belanda untuk Euro 2024, Ada Pemain Keturunan Indonesia

Daftar Skuad Belanda untuk Euro 2024, Ada Pemain Keturunan Indonesia

Internasional
Ronaldo Masih Termotivasi, Mau Bersaing dengan 'Singa-singa Muda'

Ronaldo Masih Termotivasi, Mau Bersaing dengan "Singa-singa Muda"

Liga Lain
Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Liga Inggris
Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Liga Indonesia
Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Liga Indonesia
Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Sports
Juventus Tensi Tinggi, Allegri Segera Ditendang Pergi Usai Raih Trofi

Juventus Tensi Tinggi, Allegri Segera Ditendang Pergi Usai Raih Trofi

Liga Italia
Jadwal Thailand Open 2024: Gregoria Siap Beraksi, Indonesia Pastikan Semifinal

Jadwal Thailand Open 2024: Gregoria Siap Beraksi, Indonesia Pastikan Semifinal

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke