Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Demi Negara, Mantan Pasangan Nomor Satu Dunia Ini Bersatu Lagi

Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia (BAM) memutuskan untuk menyatukan kembali ganda putra peraih medali perak Olimpiade Rio 2016 dalam upaya untuk memperkuat persiapan Malaysia menghadapi Piala Thomas tahun depan.

Tan dan Goh berpisah pada September lalu karena hubungan mereka yang tegang dan karena gagal menghasilkan prestasi yang baik. Goh yang saat ini berusia 28 tahun mengatakan dia setuju untuk "menyingkirkan perbedaan personal" setelah bertemu dengan Ng Chin Chai (sekretaris BAM) dan Cheah Soon Kit (pelatih ganda putra Malaysia).

"Saya telah memutuskan untuk mengutamakan kepentingan negara ini terlebih dahulu. Malaysia masih membutuhkan pengabdian kami, jadi Wee Kiong dan saya akan berusaha membuat kerja sama kembali," kata Goh dikutip BolaSport.com dari The Star.

"Wee Kiong dan saya telah bermain dengan pasangan yang berbeda. Mudah-mudahan, istirahat empat bulan ini akan mengajarkan kami untuk saling menghormati satu sama lain," ujar Goh menambahkan.

Selama berpisah, Goh dipasangkan dengan Teo Ee Yi, sedangkan Tan bertandem dengan Ong Yew Sin.

Saat ditanya apakah dipasangkan kembali adalah sesuatu yang benar, Goh sulit menjelaskannya.

"Sulit untuk mengatakannya. Sepertinya ini memang keputusan terbaik," ujarnya.

Mantan ganda putra nomor satu dunia ini telah turun ke peringkat 18 dunia dan setelah dipasangkan lagi keduanya akan bersiap mengikuti dua turnamen pada Januari 2018. Thailand Masters (9-14 Januari) dan Malaysia Masters (16-21 Januari) akan menjadi ajang untuk mengevaluasi Tan/Goh.

https://olahraga.kompas.com/read/2017/12/08/17341361/demi-negara-mantan-pasangan-nomor-satu-dunia-ini-bersatu-lagi

Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke