Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Clooney Dukung Gerakan Protes dengan Berlutut di Amerika

Dalam sebuah puisi, Clooney menuliskan doanya buat anak-anak, anggota kepolisian, anggota militer, dan mereka yang selalu melindungi kepentingan Amerika. Dalam karyanya itu pula, Clooney tidak menyinggung sama sekali nama Trump.

"Saya berdoa agar kita mendapatkan sesuatu yang dapat menyatukan daripada menceraikan kita. Saya berdoa agar para pemimpin bangsa ini mau melakukan hal yang sama," tulis Clooney yang kemudian dimuat dalam situs The Daily Beast.

"Ketika berdoa, saya (selalu) berlutut," ujarnya.

Gerakan "#TakeAknee" mulai populer sepekan belakangan setelah para pemain sepak bola Amerika (NFL) memperlihatkan di lapangan saat mereka menghormati diperdengarkannya lagu kebangsaan Amerika. 

Gerakan ini menjadi alternatif gerakan menghormat berdiri dengan tangan kanan melekat di dada kiri seperti yang selama ini dilakukan para pemain.

Gerakan ini juga menjadi semakin populer setelah Presiden Trump melontarkan kemarahannya dan meminta para pemain yang melakukan tindakan berlutut saat lagu kebangsaan diputar dijatuhi hukuman.

Clooney menjadi selebriti terbaru yang memberi dukungan kepada gerakan protes "#Take AKnee" seperti diperlihatkan beberapa selebriti lainnya, seperti Stevie Wonder, John Legend, Pharrell Williams, dan Bette Midler.

Para selebriti dunia hiburan ini memperlihatkan gerakan berlutut tersebut pada saat konser mereka masing-masing.

Sebuah foto yang memperlihatkan pasangan bintang X Files, Gillian Anderson dan David Duchovny, tengah berlutut juga menjadi salah satu trending terpopuler di media sosial Twitter, Senin malam.

https://olahraga.kompas.com/read/2017/09/27/11313391/clooney-dukung-gerakan-protes-dengan-berlutut-di-amerika

Terkini Lainnya

Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan 'Bench' Bali United

Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan "Bench" Bali United

Liga Indonesia
Ancelotti Isyaratkan Kroos dan Modric Akan Bertahan di Real Madrid

Ancelotti Isyaratkan Kroos dan Modric Akan Bertahan di Real Madrid

Liga Spanyol
Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Bundesliga
Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Liga Lain
Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Sports
De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

Liga Inggris
Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Bundesliga
Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Liga Indonesia
BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

Liga Indonesia
Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Badminton
Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Badminton
Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Liga Italia
Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke