Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sony Tersingkir pada Kualifikasi, Indonesia Hanya Andalkan Tiga Tunggal Putra

Bahkan, pebulu tangkis yang menyabet medali perunggu Olimpiade Athena 2004 tersebut harus dua kali gagal menembus babak utama suatu turnamen. Pada Indonesia Open 2017, pebulu tangkis berusia 33 tahun tersebut gagal melewati laga pertama babak kualifikasi karena kalah 13-21, 16-21 dari wakil Jepang, Kazumasa Sakai.

Hal yang sama kembali terulang pada Korea Terbuka Superseries 2017. Pada Selasa (12/9/2017), Sony harus memupus asa berlaga pada babak utama kejuaraan yang memperebutkan total hadiah 600.000 dollar AS (sekitar Rp 7,9 miliar) tersebut karena langsung tersisih dalam babak kualifikasi.

Perjuangan Sony hanya cukup untuk mengalahkan wakil tuan rumah, Ha Young-woong, pada laga pertama kualifikasi. Pada laga kedua, langkah Sony terhenti di tangan atlet Negeri Gingseng lainnya, Lee Dong-keun.

Hasil ini membuat Indonesia kehilangan separuh wakil tunggal putra dalam ajang tersebut. Sebelumnya, Yehezkiel Fritz Mainaky juga urung bertanding.

Kini, Indonesia hanya menyisakan tiga tunggal putra yang siap berlaga pada babak utama yaitu Jonatan Christie, Anthony Sinisuka Ginting dan Tommy Sugiarto.

https://olahraga.kompas.com/read/2017/09/12/16553821/sony-tersingkir-pada-kualifikasi-indonesia-hanya-andalkan-tiga-tunggal-putra

Terkini Lainnya

Alasan Liverpool Perkenalkan Arne Slot sebagai Pelatih, Bukan Manajer

Alasan Liverpool Perkenalkan Arne Slot sebagai Pelatih, Bukan Manajer

Liga Inggris
Daftar Skuad Argentina untuk Copa America 2024: Messi Ada, Tanpa Dybala

Daftar Skuad Argentina untuk Copa America 2024: Messi Ada, Tanpa Dybala

Internasional
Jadwal Malaysia Masters 2024, 3 Wakil Indonesia Beraksi pada Hari Pertama

Jadwal Malaysia Masters 2024, 3 Wakil Indonesia Beraksi pada Hari Pertama

Badminton
Jay Idzes 'Solid dan Konkret', Venezia Libas Palermo, Jaga Asa ke Serie A

Jay Idzes "Solid dan Konkret", Venezia Libas Palermo, Jaga Asa ke Serie A

Liga Italia
Hasil Bologna Vs Juventus 3-3: Drama 6 Gol, Nyonya Bangkit dalam 8 Menit

Hasil Bologna Vs Juventus 3-3: Drama 6 Gol, Nyonya Bangkit dalam 8 Menit

Liga Italia
Liverpool Resmi Umumkan Arne Slot Pelatih Baru Gantikan Klopp

Liverpool Resmi Umumkan Arne Slot Pelatih Baru Gantikan Klopp

Liga Inggris
David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

Liga Indonesia
Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Vs Irak, di Balik Berubahnya Waktu Kickoff Laga

Timnas Indonesia Vs Irak, di Balik Berubahnya Waktu Kickoff Laga

Timnas Indonesia
16 Juara SAC Indonesia 2023 Tambah Pengalaman Usai Ikuti Latihan di China

16 Juara SAC Indonesia 2023 Tambah Pengalaman Usai Ikuti Latihan di China

Sports
Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Liga Indonesia
Run The City Makassar, Persiapan Menuju Monas Half Marathon Jakarta

Run The City Makassar, Persiapan Menuju Monas Half Marathon Jakarta

Sports
4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Liga Inggris
Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke