Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Federer Ingin bertahan Hingga Usia 40

Telah berusia jelang 36, Federer tampil  gemilang tahun ini dengan menjadi juara Wimbledon setelah mengalahkan petenis  Marin Cilic di final. Ini merupakan juga gelar turnamen grand slam ke 19 sepanjang karir Federer.

Meski dikatakan telah berusia senja, Fderer yakin masih akan mampu berprestasi hingga usia 40. "Anda pasti setuju, sepanjang saya mampu menjaga kesehatan," kata Federer yang meraih gelar juara turnamen grand slam di Wimbledon pada 2003.

Fderer mengaku telah menemukan resep untuk mampu tampil bugar dalam sebuah turnamen grand slam. Ini berdasar pengalamannya setelah disingkirkan Milos Raonic di semifinal Wimbledon 2016.

Setelah kekelahannya tersebut, Federer memutuskan memulihkan cedera lututnya dan absen dalam pertandingan Olimpiade Rio de Janeiro, Agustus  dan turnamen grand slam AS Terbuka pada September 2016. Akibatnya, peringkatnya langsung terjun bebas ke posisi 17, peringkat terburuk sejak 2000.

Namun keputusannya ini berbuah manis saat ia mampu menjadi juara di Australia Terbuka pada Januari 2017 dengan mengalahkan petenis Spanyol, Rafael Nadal di final.

April  lalu, Federer membuat keputusan berani dengan absen mengikuti rangkaian turnamen lapangan tanah liat untuk menghindari Rafael Nadal yang memang merupakan jawara jenis lapangan ini.

Di lapangan rumput Wimbledon, Federer kembali memperlihatkan keperkasaannya dengan memenangi semua pertandingan tanpa kehilangan satu set pun, mengikuti apa yang dilakukan Bjorn Borg pada 1976.

https://olahraga.kompas.com/read/2017/07/17/18220291/federer-ingin-bertahan-hingga-usia-40

Terkini Lainnya

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Internasional
Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Badminton
Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Badminton
Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Badminton
Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Internasional
Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

BrandzView
Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Liga Indonesia
Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Badminton
Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Sports
Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Timnas Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Badminton
Gregoria Akhirnya Menang atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke