Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jose Aldo Kalah TKO di UFC 212

Kompas.com - 04/06/2017, 13:35 WIB


RIO DE JANEIRO, Kompas.com – Petarung bebas AS, Max Holloway membuat kejutan dengan menang TKO atas mantan juara asal Brasil, Jose Aldo dalam perebutan gelar juara kelas bulu UFC, Sabtu (Minggu WIB).

Dalam pertarungan bertanjuk UFC 212  yang berlangsung di Jeunesse Arena, Rio de Janeiro ini, Holloway (18-3 MMA, 15-3 UFC) mengalahkan Aldo pada ronde 3. Ia menjatuhkan Aldo (26-2 MMA, 8-2 UFC) lewat pukulan keras pada wajahnya.

Holloway kemudian menghujani wajah Aldo dengan pukulan-pukulan keras yang membuat wasit Big John McCarthy tak memiliki pilihan lain kecuali menghentikan pertarungan.

Petarung asal Hawaii, Holloway sebenarnya masuk arena Octagon  sebagai juara bertahan interim.  Ia bertarung dengan sabar meladeni Aldo selama dua ronde awal, sebelum dengan agrsif menyerangnya pada ronde tiga.

Aldo yang tampaknya tak memiliki stamina maksimal untuk bertarung lima ronde tamapak kehilangan kekuatan pada pukulan dan daya tahan. Ketika Holloway meningkatkan agresivitas serangan, Aldo tidak mampu menghindarinya.

Hasil UFC 212:
Max Holloway menang TKO atas Jose Aldo dengan TKO ronde 3
Claudia Gadelha kalahkan Karolina Kowalkiewicz ronde 1, 3:03
Vitor Belfort kalahkan Nate Marquardt dengan angka(29-28, 29-28, 29-28)
Paulo Borrachinha kalahkan Oluwale Bamgbose dengan TKO (punches) – Ronde 2, 1:06
Yancy Medeiros kalahkan Erick Silva dengan TKO (punches) – Ronde 2, 2:01
Raphael Assuncao kalahkan Marlon Moraes dengan angka (28-29, 29-28, 30-27)
Antonio Carlos Junior kalahkan Eric Spicely  Ronde 2, 3:49
Matthew Lopez kalahkan Johnny Eduardo dengan TKO (punches) – Ronde 1, 2:57
Brian Kelleher kalahkan Iuri Alcantara dengan cekikan – Ronde 1, 1:48
Viviane Pereira kalahkan Jamie Moyle dengan angka mutlak (29-28, 30-27, 30-27)
Luan Chagas kalahkan  Jim Wallhead

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Shin Tae-yong Berharap Masyarakat Indonesia Dukung Kembali Marselino

Shin Tae-yong Berharap Masyarakat Indonesia Dukung Kembali Marselino

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Liga Champions Madrid Vs Bayern, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Liga Champions Madrid Vs Bayern, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Badminton
Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Timnas Indonesia
Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Liga Indonesia
Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Liga Champions
Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Timnas Indonesia
Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Sports
Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Liga Lain
RCTI Premium Sports, Diikuti Persija-PSIS dan 2 Klub Malaysia

RCTI Premium Sports, Diikuti Persija-PSIS dan 2 Klub Malaysia

Sports
Dampak Penyiraman Air Keras kepada Pemain Timnas Malaysia Faisal Halim

Dampak Penyiraman Air Keras kepada Pemain Timnas Malaysia Faisal Halim

Internasional
Madrid Vs Bayern, Alasan Los Blancos Tunda Pesta Juara Liga Spanyol

Madrid Vs Bayern, Alasan Los Blancos Tunda Pesta Juara Liga Spanyol

Liga Champions
Suara Prihatin soal Insiden Air Keras terhadap Striker Malaysia Faisal Halim

Suara Prihatin soal Insiden Air Keras terhadap Striker Malaysia Faisal Halim

Internasional
Jadwal Timnas Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U17 Putri 2024

Jadwal Timnas Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U17 Putri 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com