Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terserang Flu, Zhao Yunlei Mundur dari Semifinal China Open

Kompas.com - 16/11/2013, 18:41 WIB
Norma Gesita

Penulis

Sumber SINA
SHANGHAI, KOMPAS.com - Pebulu tangkis China, Zhao Yunlei terpaksa mengecewakan dua partnernya, Tian Qing di nomor ganda dan Zhang Nan di ganda campuran. Pemain berusia 27 tahun tersebut terserang flu dan tidak bisa bertanding pada semifinal China Open Superseries Premier 2013, yang berlangsung di Yuan Shen Gymnasium, Sabtu (16/11/2013).

Mundurnya Zhao memastikan lawannya di ganda, Wang Xiaoli/Yu Yang (China), dan di ganda campuran, Joachim Fischer Nielsen/Christinna Pedersen (Denmark), melaju ke babak final tanpa harus bertanding.

Gejala flu tersebut telah dirasakan beberapa hari sebelumnya. Meski kesulitan bernapas dan kondisi fisik yang lebih cepat lelah dari biasanya, Zhao tetap memaksakan diri bermain.

Usai memenangi pertandingan perempat final melawan ganda Jepang, Misaki Matsutomo/Ayaka Takahashi, Zhao tidak bisa berlama-lama melakukan sesi wawancara karena harus beristirahat dan kembali bertanding di nomor ganda campuran.

"Kami semua terbiasa dengan latihan berat dan turnamen yang terus-menerus. Itu memang berpengaruh pada tubuh kami. Tapi dengan sedikit istirahat, kami bisa kembali bertanding lagi," kata Zhao sambil terbatuk beberapa kali, sebelum akhirnya meninggalkan sesi wawancara.

"Kondisi yang kurang memungkinkan membuat kami memutuskan untuk bertanding lebih sabar. Melawan ganda Jepang itu memang melelahkan, karena mereka bisa terus menangkis pukulan yang kami lancarkan," terang Tian saat menjalani sesi wawancara, sendirian.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024, Balapan Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024, Balapan Pukul 19.00 WIB

Motogp
Maarten Paes 'Kelas', Menangi Derbi bersama FC Dallas

Maarten Paes "Kelas", Menangi Derbi bersama FC Dallas

Liga Lain
Hasil Piala Asia U17 Putri 2024, Indonesia Akui Keunggulan Korea Utara 0-9

Hasil Piala Asia U17 Putri 2024, Indonesia Akui Keunggulan Korea Utara 0-9

Timnas Indonesia
Presiden Perancis Minta Real Madrid Izinkan Mbappe Main di Olimpiade

Presiden Perancis Minta Real Madrid Izinkan Mbappe Main di Olimpiade

Internasional
Como Merangkak dari Serie D ke Serie A, Simbol Tim Menangis Dipeluk Henry

Como Merangkak dari Serie D ke Serie A, Simbol Tim Menangis Dipeluk Henry

Liga Italia
Starting Grid dan Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024

Starting Grid dan Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024

Motogp
Man United Vs Arsenal: The Gunners Jago Bertahan, Tajam Menyerang

Man United Vs Arsenal: The Gunners Jago Bertahan, Tajam Menyerang

Liga Inggris
Milan Menyayat bak Pisau, Kecerdasan Gelandang Berdarah Indonesia

Milan Menyayat bak Pisau, Kecerdasan Gelandang Berdarah Indonesia

Liga Italia
Championship Series Liga 1, Momentum Tepat Penerapan VAR di Indonesia

Championship Series Liga 1, Momentum Tepat Penerapan VAR di Indonesia

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Arteta Sebut Ten Hag Luar Biasa, Cuma Butuh Waktu

Man United Vs Arsenal: Arteta Sebut Ten Hag Luar Biasa, Cuma Butuh Waktu

Liga Inggris
Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

Liga Italia
Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Liga Lain
Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Liga Indonesia
VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

Liga Indonesia
Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com