Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Presiden Prihatin dengan Kisruh Pengurus

Kompas.com - 25/03/2011, 10:47 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, ketika meresmikan gedung karate yang merupakan bagian dari Oesman Sport Center di Bekasi, Jawa Barat, Jumat (25/3/2010), mengatakan bahwa dirinya prihatin atas keributan antarpengurus cabang olahraga. Presiden mengingatkan agar pengurus cabang olahraga tetap memegang etika dan mendengarkan aspirasi masyarakat.

"Saya prihatin sebagai kepala negara kalau pengurus ribut terus. Ada saja masalah yang terkait masalah kepengurusan. Jangan-jangan Indonesia kalah karena kegaduhan pengurusnya," kata Presiden.

Presiden meminta agar Kementerian Pemuda dan Olahraga, pejabat KONI, Komite Olahraga Indonesia, serta pejabat di tingkat pemerintah pusat dan pemerintah daerah melakukan pembenahan secara menyeluruh, serta terus-menerus melakukan pengembangan di bidang olahraga.

"Jangan membawa olahraga untuk kepentingan pengurus, tapi pengurus bekerja dan berdedikasi untuk kepentingan dan kemajuan olahraga. Ini berlaku bagi semua. Mari kita masuki era baru di negeri ini. Semuanya bangkit untuk memajukan dunia olahraga kita," sambung Presiden.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    3 Skenario Timnas U23 Indonesia Raih Tiket Olimpiade Paris 2024

    3 Skenario Timnas U23 Indonesia Raih Tiket Olimpiade Paris 2024

    Timnas Indonesia
    Saat Pelatih Uzbekistan Tak Gentar Gemuruh Suporter Indonesia...

    Saat Pelatih Uzbekistan Tak Gentar Gemuruh Suporter Indonesia...

    Timnas Indonesia
    Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

    Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

    Liga Inggris
    Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

    Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

    Motogp
    Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

    Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

    Timnas Indonesia
    Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

    Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

    Timnas Indonesia
    Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

    Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

    Motogp
    Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

    Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

    Timnas Indonesia
    Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

    Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

    Liga Italia
    Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

    Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

    Timnas Indonesia
    Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

    Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

    Timnas Indonesia
    Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

    Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

    Timnas Indonesia
    Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

    Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

    Liga Indonesia
    Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

    Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

    Timnas Indonesia
    Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

    Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

    Timnas Indonesia
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com