Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tim Putra Pertamina Sapu Bersih "Final Four" Proliga di Solo

Kompas.com - 09/04/2017, 21:05 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

SOLO, KOMPAS.com - Tim voli putra Jakarta Pertamina Energi menorehkan catatan positif sepanjang seri pertama final four Proliga 2017 yang diselenggarakan di GOR Sritex Arena, Solo, 7-9 April.

Skuad asuhan Putut Marhaento tersebut berhasil menyapu bersih seluruh kemenangan seri pertama. Pada hari terakhir, Minggu (9/4/2017), mereka menang 3-1 (25-21, 25-18, 23-25, 25-18) atas Jakarta BNI Taplus.

Pertamina memang tampil cukup impresif sepanjang laga. Mereka mampu mengambil kendali permainan dan mencatatkan kemenangan pada set pertama.

Demikian pula pada set kedua. Pertamina kerap mengambil poin berkat jump serve apik dari salah satu pemain asingnya, Paul Richard Sanderson.

Meski begitu, performa Pertamina mengendur saat laga memasuki set ketiga. Kondisi itu dimanfaatkan dengan baik oleh BNI untuk mencetak angka melalui blok para pemainnya.

Para pemain BNI mengubah pola serangan dan akhirnya memaksakan skor laga menjadi 1-2. Pertandingan terpaksa dilanjutkan ke set keempat.

Pada set keempat inilah, Pertamina mencoba memperbaiki penampilannya. Mereka melancarkan serangan apik dan BNI gagal membendungnya dengan baik.

Berkat kemenangan tersebut, Pertamina kini mantap bertengger di puncak klasemen sementara final four dengan raihan sempurna, sembilan poin.

Sementara itu, BNI berada di urutan terakhir karena tak pernah memetik kemenangan sama sekali di Solo.

Kini, Pertamina hanya butuh satu kemenangan lagi pada seri kedua final four yang akan digelar di GOR C'Tra, Bandung, 14-16 April mendatang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Liga Inggris
Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com