Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tommy Gagal Balaskan Kekalahan Hayom

Kompas.com - 17/10/2013, 21:26 WIB
Norma Gesita

Penulis

ODENSE, KOMPAS.com - Tommy Sugiarto gagal memenuhi harapan Indonesia. Tunggal putra andalan pelatnas tersebut gagal melaju ke babak perempat final Yonex Denmark Open Superseries Premier 2013, setelah dikalahkan tunggal China, Chen Yuekun, 20-22, 11-21, dalam 43 menit, di Odense Sports Park, Denmark, Kamis (17/10/2013).

Tommy dipaksa berjuang keras sejak awal pertandingan. Chen yang berperingkat 29 dunia mendesak Tommy hingga unggul 11-7. Tommy yang berusaha mengejar berhasil menyamakan skor, 20 sama. Sayangnya, Tommy gagal pada perebutan angka di akhir game yang dimenangi Chen dengan 22-20.

Tommy yang diunggulkan di tempat ketujuh, tak mampu bangkit pada game kedua. Performanya justru semakin menurun. Dengan mudah, Chen memimpin jauh 15-8, dan akhirnya keluar sebagai pemenang setelah mengakhiri game dengan 21-11.

Tommy pun gagal membalaskan kekalahan rekannya, Dionysius Hayom Rumbaka, yang kalah dari Chen di babak pertama. Selanjutnya, Chen akan menghadapi pemenang laga antara rekan senegara, Chen Long, dan Rajiv Ouseph dari Inggris.

Indonesia masih memiliki satu wakil tunggal putra di babak kedua, yaitu Sony Dwi Kuncoro. Sony akan bertarung melawan unggulan empat asal Jepang, Kenichi Tago, untuk memperebutkan satu tiket ke perempat final, malam ini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Liga Indonesia
Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Badminton
Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com