Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pelatnas Tambah 3 Tunggal Putra

Kompas.com - 07/02/2013, 16:54 WIB

SURABAYA, Kompas.com - PBSI secara resmi memanggil tiga orang pebulutangkis muda untuk bergabung ke Pelatnas Cipayung. Pemanggilan tersebut berdasarkan pada hasil seleksi nasional tunggal putra pratama yang dilakukan minggu lalu.

Sebanyak lima pemain tunggal putra dari sejumlah klub diundang untuk mengikuti seleksi. Kelima pemain tersebut adalah Rivan Fauzin Ivanudin (Pelatprov DKI Jakarta), Fikri Ihsandi Hadmadi (Tangkas Specs), Setyaldi Putra Wibowo (Guna Dharma Bandung), Roy Seto Danu (Gemilang Surabaya), dan Abraham (Mutiara Bandung).
 
Dari kelima pemain tersebut, hanya Rivan, Fikri dan Setyaldi yang dinyatakan lolos dan diminta untuk bergabung pada 11 Februari 2013 mendatang. Tes yang dilakukan pada proses seleksi tidak hanya berupa tes teknik dan fisik, tetapi juga psikotest.
 
"Pemain-pemain ini sesuai dengan kriteria yang ditentukan dan sangat potensial. Kami sangat membutuhkan pemain-pemain muda untuk regenerasi," ujar Joko Supriyanto, Kepala Pelatih Tunggal Putra Pelatnas Cipayung.
 
Dengan bergabungnya ketiga atlet muda ini, maka tim tunggal putra pun bertambah dengan total 17 atlet sebagai berikut:
 
- Utama
 
1. Simon Santoso (Tangkas Specs, DKI Jakarta)
2. Sony Dwi Kuncoro (Jaya Raya Suryanaga, Jawa Timur)
3. Tommy Sugiarto (Pelita Bakrie Jakarta, DKI Jakarta)
4. Dionysius Hayom Rumbaka (Djarum, Jawa Tengah)
5. Wisnu Yuli Prasetyo (Surya Baja Surabaya, Jawa Timur)
6. Shesar Hiren Rhustavito (Djarum, Jawa Tengah)

- Pratama
 
1. Riyanto Subagja (Djarum, Jawa Tengah)
2. Arief Gifar Ramadhan (Djarum, Jawa Tengah)
3. Panji Akbar Sudrajat (Pelita Bakrie Jakarta, DKI Jakarta)
4. Anthony Sinisuka Ginting (SGS PLN Bandung, Jawa Barat)
5. Thomi Azizan Mahbub (Djarum, Jawa Tengah)
6. Ihsan Maulana Mustofa (Djarum, Jawa Tengah)
7. Jonathan Christie (Tangkas Specs, DKI Jakarta)
8. Muhammad Bayu Pangisthu (Djarum, Jawa Tengah)
9. Rivan Fauzin Ivanudin (Pelatprov DKI Jakarta)
10. Fikri Ihsandi Hadmadi (Tangkas Specs)
11. Setyaldi Putra Wibowo (PB Guna Dharma)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Juventus Pecat Allegri, Angkat Paolo Montero Si 'Bodyguard' Zidane

Juventus Pecat Allegri, Angkat Paolo Montero Si "Bodyguard" Zidane

Liga Italia
Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Bali United di Championship Series Liga 1

Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Bali United di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Internasional
Juventus Pecat Massimiliano Allegri, Dua Hari Usai Juara Coppa Italia

Juventus Pecat Massimiliano Allegri, Dua Hari Usai Juara Coppa Italia

Liga Italia
Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Bundesliga
Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Liga Indonesia
PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Liga Lain
Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Liga Spanyol
Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Liga Indonesia
Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Timnas Indonesia
Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Badminton
Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Liga Inggris
Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com