Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Satu Ganda Putera Lolos ke Final

Kompas.com - 21/01/2017, 16:17 WIB

SAIBU, Kompas.com - Indonesia sementara meloloskan satu wakil di final nomor ganda putera Malaysian Masters, Sabtu (21/1/21017) setelah Berry Angriawan/Hardianto mengalahkan ganda Jepang.

Menghadapi pasangan baru, Hiroyuki Endo/Yuta Watanabe, Berry/Hardianto mampu menguasai jalannya pertandingan dan menang dua gim 22-20, 21-19 dalam pertandingan di Sibu Indoor Stadium, Serawak.

Sayang keberhasilan Berry/Hardianto lolos ke final tidak diikuti wakil di ganda campuran dan satu wakil di tunggal putera. Tommy Sugiarto gagal tampil maksimal dan harus menyerah dari unggulan 5 asal Korea, Lee Hyun Il. Tommy yang merupakan unggulan 7 ini menyerah dua gim 17-21, 16-21.

Sementara di nomor ganda campuran, satu-satunya wakil yang tersisa, Tontowi Ahmad/Gloria Emmanuelle Widjaja harus terhenti di semifinal. Pasangan baru ini menyerah dua gim 17-21, 18-21 saat menghadapi ganda Malaysia, Goh Soon Huat/Shevon Lai Jemie.

Indonesia masih berpeluang menambah wakil di babak final. Di tunggal putera, Anthony Sinisuka Ginting akan menghadapi unggulan pertama, Angus Ng Ka Long. Sementara di ganda putera, pasangan veteran, Hendra Aprida Gunawan/Markis Kido akan menghadapi ganda Malaysia, Goh Sze Fei/Nur Izzudin.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Liga Inggris
Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Liga Indonesia
Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Liga Indonesia
Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Sports
Juventus Tensi Tinggi, Allegri Segera Ditendang Pergi Usai Raih Trofi

Juventus Tensi Tinggi, Allegri Segera Ditendang Pergi Usai Raih Trofi

Liga Italia
Jadwal Thailand Open 2024: Gregoria Siap Beraksi, Indonesia Pastikan Semifinal

Jadwal Thailand Open 2024: Gregoria Siap Beraksi, Indonesia Pastikan Semifinal

Badminton
Jay Idzes Fokus Bawa Venezia ke Serie A, Siap Bela Timnas Indonesia

Jay Idzes Fokus Bawa Venezia ke Serie A, Siap Bela Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Como Si Pencuri Hati, Desain Fabregas Si Arsitek Cerdas

Como Si Pencuri Hati, Desain Fabregas Si Arsitek Cerdas

Liga Italia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Tanzania, Laga Persiapan Lawan Irak dan Filipina

Jadwal Timnas Indonesia Vs Tanzania, Laga Persiapan Lawan Irak dan Filipina

Timnas Indonesia
Hasil Almeria Vs Barcelona, Dwigol Pemuda 21 Tahun Bawa Barca Menang

Hasil Almeria Vs Barcelona, Dwigol Pemuda 21 Tahun Bawa Barca Menang

Liga Spanyol
Link Live Streaming Almeria Vs Barcelona, Kickoff 02.30 WIB

Link Live Streaming Almeria Vs Barcelona, Kickoff 02.30 WIB

Liga Spanyol
Dua Ton Durian untuk 5000 Pelari

Dua Ton Durian untuk 5000 Pelari

Liga Indonesia
Era Baru Kompetisi Klub Asia, Persib Lolos Lisensi AFC Champions League 2

Era Baru Kompetisi Klub Asia, Persib Lolos Lisensi AFC Champions League 2

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com