Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pedrosa Dampingi Marquez pada Seri Terakhir MotoGP 2016

Kompas.com - 09/11/2016, 12:21 WIB

VALENCIA, KOMPAS.com - Pebalap Repsol Honda, Dani Pedrosa, akan kembali memacu RC213V pada seri terakhir MotoGP 2016 di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia, 11-13 November 2016.

Pedrosa absen pada tiga balapan sebelum GP Valencia karena menderita tiga patah tulang akibat kecelakaan saat menjalani sesi latihan bebas kedua GP Jepang di Sirkuit Twin Ring Motegi, 14 Oktober 2016.

Pebalap 31 tahun tersebut mengalami patah tulang di tiga bagian yaitu selangka kanan, fibula kanan, dan tulang metatarsal keempat kaki kiri.

Pedrosa lalu menjalani operasi di Barcelona dan dilanjutkan dengan proses rahabilitasi. Proses pemulihan Pedrosa berjalan sangat baik dan dia mendapatkan persetujuan dari dokter maupun tim untuk turun pada GP Valencia.

"Tiga pekan kemarin tidak mudah untuk dijalani karena sakit (yang saya rasakan), terutama setelah menjalani operasi. Selain itu juga karena saya melewatkan beberapa balapan di sirkuit favorit saya," kata Pedrosa dalam rilis dari Repsol Honda Team yang diterima Kompas.com.

Pedrosa menjelaskan bahwa selama menjalani proses rehabilitasi kondisinya terus membaik setiap hari. Keinginan untuk bisa kembali ke lintasan pada GP Valencia makin memacu semangat Pedrosa untuk segera pulih.

"Kami masih belum tahu apa yang akan saya rasakan saat memacu motor. Namun, saya senang bisa kembali balapan! Saya suka lintasan di Valencia. Saya punya memori fantastis di sana dan saya senang akan kebali beraksi di hadapan para penggemar saya," ucap Pedrosa lagi.

Selama absen pada tiga seri, pebalap Spanyol tersebut digantikan Hiroshi Aoyama (GP Jepang, GP Malaysia) dan Nicky Hayden (GP Australia).

Dengan kembalinya Pedrosa, Repsol Honda akan kembali turun dengan formasi terbaik. Pedrosa akan mendampingi Marc Marquez yang sudah mengunci gelar juara dunia musim ini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar 34 Pemain Timnas Putri Indonesia untuk Lawan Singapura

Daftar 34 Pemain Timnas Putri Indonesia untuk Lawan Singapura

Timnas Indonesia
Piala AFF 2024, Pelatih Vietnam Sebut Indonesia Kuat, Yakin Menang dan Juara

Piala AFF 2024, Pelatih Vietnam Sebut Indonesia Kuat, Yakin Menang dan Juara

Timnas Indonesia
Respons Media Vietnam Usai Segrup dengan Indonesia di Piala AFF 2024

Respons Media Vietnam Usai Segrup dengan Indonesia di Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Saat Shin Tae-yong Pilih Tak Hadir di Drawing Piala AFF 2024

Saat Shin Tae-yong Pilih Tak Hadir di Drawing Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Hasil Drawing ASEAN Cup 2024, Timnas Indonesia Segrup dengan Vietnam

Hasil Drawing ASEAN Cup 2024, Timnas Indonesia Segrup dengan Vietnam

Timnas Indonesia
Calvin Verdonk dan Jens Raven Diperkirakan Bisa Bermain di Kualifikasi Piala Dunia

Calvin Verdonk dan Jens Raven Diperkirakan Bisa Bermain di Kualifikasi Piala Dunia

Timnas Indonesia
Brighton Dekati Kieran McKenna untuk Gantikan De Zerbi

Brighton Dekati Kieran McKenna untuk Gantikan De Zerbi

Liga Inggris
Mohamed Salah Beri Sinyal Bertahan di Liverpool, Masih Haus Trofi

Mohamed Salah Beri Sinyal Bertahan di Liverpool, Masih Haus Trofi

Liga Inggris
Kunci Sukses Penerapan VAR di Indonesia Ternyata karena Komunikasi Intens dengan FIFA

Kunci Sukses Penerapan VAR di Indonesia Ternyata karena Komunikasi Intens dengan FIFA

Liga Indonesia
Como 1907, Sentuhan Indonesia dalam Wajah Internasional Serie A

Como 1907, Sentuhan Indonesia dalam Wajah Internasional Serie A

Liga Italia
Link Live Streaming Drawing Piala AFF 2024, Mulai 14.00 WIB

Link Live Streaming Drawing Piala AFF 2024, Mulai 14.00 WIB

Timnas Indonesia
Arne Slot Belajar dari Guardiola, Bisa Hibur Liverpool seperti Klopp

Arne Slot Belajar dari Guardiola, Bisa Hibur Liverpool seperti Klopp

Liga Inggris
Juventus Tahan Bologna, Makna Pelukan Montero dan Thiago Motta

Juventus Tahan Bologna, Makna Pelukan Montero dan Thiago Motta

Liga Italia
Marc Klok Kecewa Tak Masuk Timnas Indonesia, Hormati Shin Tae-yong

Marc Klok Kecewa Tak Masuk Timnas Indonesia, Hormati Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Borneo FC Gagal Kawinkan Gelar, Pesut Etam Butuh Kedalaman

Borneo FC Gagal Kawinkan Gelar, Pesut Etam Butuh Kedalaman

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com