Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Chris John Akan Berikan Sarung Tinju untuk Penonton

Kompas.com - 16/09/2016, 21:01 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

Sumber JUARA

JAKARTA, KOMPAS.com - Memasuki episode ke-3 Indonesia Boxing Championship (IBC) di Kompas TV,  juara dunia WBA 18 kali Chris John akan memberikan hadiah sarung tinju kepada penonton yang beruntung. 

Mulai pekan ini, acara reality sport tinju pertama di Indonesia ini akan menyanyikan kuis di akhir program dengan hadiah sarung tinju yang sudah dibubuhi tandatangan Chris John.

"Sebagai bentuk apresiasi kepada penonton Indonesia yang mendukung kembalinya kejayaan olahraga tinju di Tanah Air, saya memberikan sepasang sarung tinju," kata Chris.

"Hadiah ini akan saya kirimkan langsung kepada pemenang yang bisa menjawab pertanyaan terkait dengan pertandingan yang akan tayang setiap hari Jumat," ujar Chris.

Menurut Chris, hadiah yang dia berikan merupakan upaya untuk menambah kecintaan masyarakat terhadap olahraga tinju.

Dia berharap, siapa pun yang mendapat sarung tinju akan terinspirasi oleh perjuangan para juara tinju yakni kerja keras tanpa lelah untuk mencapai tujuan.

Sementara itu, pada episode ke-3 yang tayang Jumat (16/9/2016) mulai pukul 22.30 WIB akan mempertandingkan petinju asal Bandung dengan petinju asal Kefa Menanu, NTT, Benyqno Nino.

Kedua petinju ini sudah menunjukkan kemampuan mereka saat mengalahkan lawan-lawan di babak sebelumnya.

Pada saat timbang badan dan pengundian, kedua petinju sesumbar untuk saling mengalahkan lawan-lawannya. Bahkan, Benyqno yakin bisa mengalahkan lawannya yang merupakan petinju dari sasana TNI Angkatan Darat.

Sebelumnya, pada partai 16 besar pekan lalu, petinju dari Sumba Timur NTT, Defry Palulu, berhasil menjadi petinju pertama yang lolos ke babak delapan beesar IBC.

Defry yang merupakan petinju kidal, mengalahkan petinju asal Atambua, Juliko 89. (Delia Mustikasari)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com