Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Soal Doping, Sharapova Salahkan Media

Kompas.com - 13/03/2016, 07:23 WIB

LOS ANGELES, Kompas.com - Petenis cantik Rusia, Maria Sharapova menyebut adanya kesalahan informasi yang dilakukan media dalam peliputan kasus doping yang menimpanya.

Dalam akun Facebook miliknya, Shrarapova menilai media memberi informasi yang salah tentang konsumsi meldonium yang dilakukannya pada turnamen grand slam Australia Terbuka lalu.

Karena hal ini, Sharapova terancam hukuman larangan bertanding selama empat tahun. Saat ini pun, ia sudah terkena imbas keputusan ini karena telah kehilangan kontrak dengan beberapa sponsor.

Sharapova berterimakasih atas dukungan yang diberikan penggemarnya, namun ia juga menyebut banyak laporan media yang tidak akurat.  ""Ada berita yang menyebut bahwa saya telah mendapat peringatan tentang larangan obat-obatan yang saya gunakan sebanyak lima kali. Hal ini tidak benar  dan tidak pernah terjadi," tulis Sharapova.

"Saya tidak mencari-cari alasan, namun tidak benar bila menyebut saya telah mendapat peringatan lima kali,"kata Sharapova. Sharapova telah mengonsumsi meldonium selama sepuluh tahun untuk mengatasi masalah jantung dan diabetes.

Badan anti doping dunia (WADA) menambahkan meldonium dalam zat terlarang dalam olahraga karena dianggap digunakan untuk mempercepat aliran darah dan meningkatkan penampilan.

"Saya bangga dengan apa yang selama ini saya perlihatkan," ungkap Sharapova. "Saya selalu berusaha untuk jujur."

"Saya menunggu dengar pendapat ITF dan di situ saya akan serahkan semua rekam medik milik saya.,"lanjutnya. "Saya hanya berharap dapat terus bermain."

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Bundesliga
Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Timnas Indonesia
FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

Liga Indonesia
Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

Liga Indonesia
Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Liga Inggris
LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

Badminton
Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

Liga Indonesia
Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com