Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dua Ganda Campuran ke Perempat Final Malaysia Masters

Kompas.com - 21/01/2016, 20:32 WIB

PENANG, Kompas.com - Dua ganda campuran Indonesia, Ronald Alexander/Melati Daeva Oktavianti dan Hafiz Faisal/Shella Devi Aulia  berhasil melangkah ke perempat final Malaysia Masters 2016

Kemenangan pertama diamankan oleh Ronald/Melati. Mereka melaju usai mengalahkan Evgenij Dremin/Evgenia Dimova, Rusia, 21-12, 12-21 dan 21-11.

Setelah itu Hafiz Faisal/Shella Devi Aulia menyusul lolos delapan besar. Hafiz/Shella menghentikan langkah rekannya sendiri, Kevin Sanjaya Sukamuljo/Della Destiara Haris, 21-17 dan 21-19.

“Mereka memang bukan asli pemain mixed double. Tapi mereka punya pengalaman juga di mixed double. Terus individu masing-masing juga bagus. Jadi tidak boleh meremehkan,” kata Shella.

“Kami konsentrasi dari awal, komunikasi yang bagus dan main nggak beban supaya bisa maksimal,” ujar Shella mengenai kunci kemenangannya.

Di perempat final, Hafiz/Shella masih menunggu lawan antara rekannya sendiri, Irfan Fadhilah/Weni Anggraini dan Chan Peng Soon/Goh Liu Ying, Malaysia. Irfan/Weni dan Chan/Goh dijadwalkan turun main pukul 19.05 waktu Malaysia.

“Untuk permainan lawan, dua-duanya kami belum banyak tahu. Malam ini mau nonton lagi. Yang penting komunikasi aku sama partner bisa baik di lapangan,” ujar Shella lagi.

Sementara Ronald/Melati menunggu lawan antara Lee Chun Hei Reginald/Chau Hoi Wah, Hong Kong dan Kim Gi Jung/Shin Seung Chan, Korea.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com