Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Renang Tambahkan Dua Emas

Kompas.com - 24/11/2015, 23:01 WIB
Tjahjo Sasongko

Penulis

BANDAR SERI BEGAWAN, Kompas.com - Kontingen pelajar Indonesia tergesar ke tempat kedua di bawah Malaysia sebagai pengumpul medali terbanyak multi ajang ASEAN Schools Games VII di Bandar Seri Begawan, Selasa (24/11/2015).

Malaysia yang merupakan juara bertahan  kini memuncaki klasemen dengan mengumpulkan 13 medali emas, 6 perak dan 7 perunggu. Sementara  Indonesia kini berada di urutan kedua dengan mengumpulkan 12 emas, 10 perak dan 5 perunggu.

Di hari pertama, Indonesia mengumpulkan 7 emas, 6 perak dan 1 perunggu. Sementara Malaysia masih mengekor di urutan kedua dengan 5-3-1.

Cabang renang masih memberi kontribusi buat Indonesia. Pada hari kedua, Indonesia menambahkan 2 medali emas, 4 perak dan 2 perunggu. Emas dipersembahkan atlet puteri AA Isteri Kania Ratih  nomor 100 m punggung dengan catatan waktu 01.04.37 sekaligus memperbaiki catatan terbaik nasional atas namanya sendiri yaitu 01.04.38.

Dua atlet pelajar Indonesia, Andi Natanegara Halim (kiri) dan Adityastha Rai Wratsangka (tengah)

Sementara emas kedua direbut atlet putera Adityastha Rai Wratsangka di nomor 200 meter gaya kupu. Adityastha merebut emas dengan catatan waktu  02.05.19. Ini merupakan emas kedua buat Adityastha setekah di hari pertama, Senin (23/11/2015) ia merebut medali emas 100 meter gaya kupu.

Ajang ASEAN Schools Games VII di Bandar Seri Begawan, Brunei berlangsung hingga 29 November mendatang. Ajang tahunan ini kali ini diikuti 8 negara ASEAN dan memertandingkan 7 cabang olah raga yaitu atletik, bulu tangkis, golf, netball, pencak silat, renang, sepak takraw.

Berikut perolehan medali:
 Malaysia     13     8     8     29
Indonesia     12     10     5     27
Vietnam     8     1     4     13
Thailand     5     19     14     38
Singapore     3     1     3     7
Philippines     1     2     7     10
Brunei     0     1     0     1
Lao PDR     0     0     1     1

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com